Pembangunan dan Monitoring Smart Hidroponik Sistem berbasis IoT

IVAN SHEVA MUHAMMAD FIRDAUS

Informasi Dasar

93 kali
20.06.581
600
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Hidroponik merupakan budidaya menanam dengan memanfaatkan air tanpa menggunakan tanah dengan menekankan pada pemenuhan kebutuhan nutrisi bagi tanaman. Nutrisi dan air menjadi peran penting untuk tanaman hidroponik. Sistem hidropoponik ini memiliki keunggulan yaitu Bisa digunakan untuk mengatasi masalah kekurangan lahan yang semakin tahun semakin sempit. Diharapkan hidroponik mampu menjadi manfaat untuk masa depan karena mampu diberdayakan dalam kondisi lahan sempit. Membutuhkan Air yang lebih sedikit, sistem ini menggunakan air 90% lebih sedikit daripada pertanian tanah. Pertanian menyedot 70% dari air tawar yang tersedia di Bumi, tentunya hal ini sangat besar. Akan tetapi dengan menggunakan metode hidroponik memiliki beberapa kelemahan, diantaranya yaitu Belum adanya sistem pemantauan terhadap suhu air untuk hidroponik secara real time. Pemantauan terhadap jumlah nutrisi tanaman dan kandungan pH air harus sesuai dengan kebutuhan tanaman, jika tidak, maka pertumbuhan tanaman kurang maksimal.oleh karena itu dibutuhkanlah sebuah sistem yang dapat mengatasi masalah tersebut. Aplikasi smart hidroponik memiliki keakuratan system yang sama dengan alat manual hidroponik pada umumnya hanya saja pada keakuratan ppm masih memiliki nilai perbedaan 96 ppm tetapi masih dibawah batas wajar.

Hydroponics is a cultivation plant that utilizes water without the use of soil by emphasizing meeting the nutritional needs of plants. Nutrition and water play an important role for hydroponic plants. This hydropoponic system has the advantage that it can be used to overcome the problem of land shortages that are getting narrower and smaller. It is expected that hydroponics can be a benefit for the future because it can be empowered in narrow land conditions. Requires less water, this system uses 90% less water than agricultural land. Agriculture takes up 70% of the fresh water available on Earth, of course this is huge. However, using the hydroponic method has several disadvantages, including the lack of a real time monitoring system for water temperatures for hydroponics. Monitoring of the amount of plant nutrients and pH content of water must be in accordance with the needs of the plant, if not, then plant growth is less than optimal. Therefore, we need a system that can overcome these problems. Smart hydroponic applications have the same system accuracy as manual hydroponics in general, only that the accuracy of the ppm still has a difference of 96 ppm but is still below the reasonable limit.

Subjek

TECHNOLOGICAL INNOVATION
 

Katalog

Pembangunan dan Monitoring Smart Hidroponik Sistem berbasis IoT
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

IVAN SHEVA MUHAMMAD FIRDAUS
Perorangan
Mia Rosmiati
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2020

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini