Perancangan Ulang Interior SMK Pangeran Antasari Balikpapan

FAUZIYAH SALSABILA

Informasi Dasar

97 kali
20.04.1132
747
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Pendidikan menengah kejuruan adalah pendidikan pada jenjang pendidikan menengah yang mengutamakan pengembangan kemampuan siswa untuk melaksanakan jenis pekerjaan tertentu. Pendidikan menengah kejuruan mengutamakan penyiapan siswa untuk memasuki lapangan kerja serta mengembangkan sikap profesional (Peraturan Pemerintah Nomor 29 Tahun 1990). SMK Pangeran Antasari merupakan salah satu SMK Teknik yang berada di kota Balikpapan. Visi sekolah ini adalah Mewujudkan SMK Pangeran Antasari yang kompeten, inovatif, berprestasi, berkarakter, berakar pada budaya bangsa berdasarkan iman dan taqwa. Agar dapat mewujudkan visi ini, maka tujuan dari perancangan ini adalah membantu untuk mewujudkan visi yang sudah ada dalam aspek interior seperti kelengkapan fasilitas ruang kelas maupun lab beserta isinya.

Kata Kunci: SMK, Sekolah, Kejuruan, Balikpapan

Subjek

DESAIN INTERIOR
 

Katalog

Perancangan Ulang Interior SMK Pangeran Antasari Balikpapan
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

FAUZIYAH SALSABILA
Perorangan
FAJARSANI RETNO PALUPI, AIDA ANDRIANAWATI
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Interior
Bandung
2020

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini