Sistem Pemanggilan Darurat Pada Penderita Lumpuh Menggunakan EEG Neurosky Mindwave Melalui Blink Detection

HENDRIK CHRISTIAN JANIFER SIMANJUNTAK

Informasi Dasar

54 kali
20.04.1099
610.28
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Kelumpuhan adalah kehilangan kemampuan salah satu otot atau lebih untuk sementara waktu atau bahkan secara permanen. Pada pasien yang mengalami kelumpuhan membutuhkan bantuan penuh selama 24 jam. Untuk menyelesaikan masalah tersebut, penelitian tugas akhir ini mendesain dan menganalisis sistem pemangilan darurat berdasarkan perintah pada penderita lumpuh dengan menggunakan modul EEG Neurosky Mindwave. Sistem ini mengambil data sinyal attention dan blinkstrength yang dihasilkan EEG Neurosky Mindwave kemudian dianalisis untuk menentukan apakah pasien lumpuh sudah berhasil atau gagal dalam memanggil kondisi perintah kemudian dibandingkan dengan kondisi perintah berdasarkan grafik blink. Pada pemanggilan perintah digunakan sebagai pemanggilan perawat dan pemanggilan ke kamar mandi. Oleh karena itu, pada pemanggilan kondisi perintah jika dikategorikan berhasil grafik blink sesuai dengan kondisi perintah dan dikategorikan gagal apabila grafik blink tidak sesuai dengan kondisi perintah.

Subjek

Biomedical Engineering
 

Katalog

Sistem Pemanggilan Darurat Pada Penderita Lumpuh Menggunakan EEG Neurosky Mindwave Melalui Blink Detection
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

HENDRIK CHRISTIAN JANIFER SIMANJUNTAK
Perorangan
BAYU ERFIANTO, MAMAN ABDUROHMAN
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Informatika
Bandung
2020

Koleksi

Kompetensi

  • CSH423 - TOPIK KHUSUS 1 TELEMATIKA
  • IFG444 - TUGAS AKHIR II

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini