Implementasi AdaBoost untuk Prediksi Kepribadian Big Five pada Twitter Menggunakan TF-IDF dan WIDF

NANDA RAHMAT KURNIA

Informasi Dasar

19.04.4795
006.31
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Media sosial Twitter merupakan salah satu media sosial yang populer dan mengandung banyak informasi. Setiap tweet atau kicauan yang ditulis dapat memberikan informasi mengenai kepribadian seseorang. Permasalahannya adalah bagaimana cara mengklasifikasi teks yang ada di sosial media Twitter ke dalam kelas-kelas yang akan dibuat dengan nilai performansi yang baik. Pada penelitian tugas akhir ini, penulis membangun sistem untuk mengklasifikasi kepribadian seseorang di sosial media twitter menggunakan metode klasifikasi Adaptive Boosting (AdaBoost) dengan metode pembobotan TF-IDF dan WIDF. Hal lain yang membedakan dengan penelitian ini adalah pembobotan setiap kata menggunakan metode pembobotan TF-IDF dan WIDF dengan penambahan fitur baru untuk pendekatan berdasarkan perilaku sosial pengguna seperti jumlah karakter pada tweet, rata-rata karakter pada setiap tweet, rata-rata kata pada tweet, media URL yang membaca seberapa banyak pengguna mengunggah foto atau video, tanda baca yaitu menghitung jumlah tanda tanya (?) dan tanda seru (!) pada setiap tweet, menghiturng huruf besar, dan emoji pada tweet yang dapat dideteksi sebanyak 2.552 karakter yang berbeda-beda, dan yang terakhir adalah mencoba memadukan pendekatan kepribadian berdasarkan perilaku sosial dengan pendekatan linguistik. Dari hasil percobaan pada rasio data latih 70% dan data uji 30% (70:30) didapatkan hasil akurasi 62.79% berdasarkan perilaku sosial maupun berdasarkan pendekatan linguistik menggunakan TF-IDF.

Subjek

Machine Learning
 

Katalog

Implementasi AdaBoost untuk Prediksi Kepribadian Big Five pada Twitter Menggunakan TF-IDF dan WIDF
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

NANDA RAHMAT KURNIA
Perorangan
ERWIN BUDI SETIAWAN
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Ilmu Komputasi
Bandung
2019

Koleksi

Kompetensi

  • CNH4E3 - DATA MINING
  • CNH4G3 - MACHINE LEARNING
  • CCH4A3 - PENULISAN PROPOSAL
  • CCH4B4 - TUGAS AKHIR
  • CII4A2 - PENULISAN PROPOSAL
  • CII4E4 - TUGAS AKHIR
  • III4A4 - TUGAS AKHIR
  • CII9G6 - PROPOSAL PENELITIAN

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini