Laku Ibadah dan Bisnis Para Sahabat Nabi yang Kaya Raya

Insan Nurrohiem

Informasi Dasar

19.01.997
297.63
Buku - Circulation (Dapat Dipinjam)
6b

Harta berlimpah sering kali membawa bencana, membuat orang lupa diri, dan menjauh dari Allah Swt., tetapi tidak demikian dengan sahabat Rasulullah. Mereka kaya raya, tetapi kuat dalam beribadah. Mereka tidak hanya pandai mencari harta, tetapi juga istiqamah beribadah kepada Allah Swt. Harta yang mereka miliki tidak digunakan untuk bersenang-senang, tetapi untuk mencari keridhaan Allah Swt. Inilah yang menjadi kunci kesuksesan dan keberkahan harta mereka.

Buku ini sangat cocok bagi Anda sebagai referensi untuk menggapai kesuksesan dan keberkahan hidup seperti sahabat Rasulullah. Di dalamnya, mengulas berbagai strategi yang digunakan oleh sahabat Rasulullah untuk mencari harta dan ridha Allah Swt., seperti berlaku jujur, amanah, disiplin, pantang menyerah, pandai berkomunikasi, rajin berdoa, dan seterusnya.

Dengan membaca buku ini, Anda bisa meneladani keberhasilan mereka, baik dalam hal mencari harta maupun dalam beribadah. Dengan demikian, Anda akan berhasil meraih harta yang berkah dan berlimpah sebagaimana keberhasilan yang sudah diraih oleh sahabat Rasulullah.

Subjek

Islam - economics
 

Katalog

Laku Ibadah dan Bisnis Para Sahabat Nabi yang Kaya Raya
9786024072025
184p.: 20 cm
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 1.000
Ya

Pengarang

Insan Nurrohiem
Perorangan
 
 

Penerbit

Laksana
Yogyakarta
2018

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini