DAMPAK SUSTAINABILITY PRACTICE TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN (Studi kasus pada perusahaan migas dan nonmigas yang terdaftar pada indeks SRI-KEHATI periode tahun 2013-2017)

ELISABET ERIKA RIAN PARAMASTRI

Informasi Dasar

19.04.1310
C
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Praktik berkelanjutan merupakan hal yang penting untuk diterapkan pada perusahaan untuk terus mempertahankan bisnisnya sehingga kinerja keuangannya pun akan semakin meningkat. Profitabilitas merupakan kunci dari kinerja keuangan. Terkait dengan hal tersebut, perlu dilakukan penelitian tentang perkembangan sustainability practice dan financial performance serta dampak dari praktik tersebut terhadap ROE dari perusahaan yang terdaftar pada indeks SRI-KEHATI periode tahun 2013-2017. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan variabel sustainability practice dan ROE dalam penelitian serta untuk mengetahui dampak sustainability practice terhadap ROE pada sampel yang diteliti. Data diperoleh dari data laporan keuangan dan laporan tahunan perusahaan periode tahun 2013-2017. Populasi penelitian ini sebanyak 32 perusahaan kemudian diperoleh sampel sebanyak 19 perusahaan dengan metode non-probability purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda. Berdasarkan hasil pengolahan data, hasil yang diperoleh dari rata-rata variabel SP selalu meningkat setiap tahunnya sedangkan rata-rata profitabilitasnya cenderung menurun. Sedangkan dari hasil regresi, ketahui bahwa SP memiliki dampak negatif terhadap profitabilitas perusahaan. Dari penelitian ini, SP merupakan hal yang baik untuk diterapkan oleh perusahaan, namun dengan menerapkan SP harus tetap memperhatikan biaya yang dikeluarkan untuk merealisasikan aktivitas CSR agar penerapan SP ini dapat memberikan kontribusi yang positif terhadap profitabilitas perusahaan. Kata kunci: praktik berkelanjutan, indeks SRI-KEHATI, kinerja keuangan, ROE

Subjek

FINANCIAL MANAGEMENT
 

Katalog

DAMPAK SUSTAINABILITY PRACTICE TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN (Studi kasus pada perusahaan migas dan nonmigas yang terdaftar pada indeks SRI-KEHATI periode tahun 2013-2017)
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ELISABET ERIKA RIAN PARAMASTRI
Perorangan
TIEKA TRIKARTIKA GUSTYANA
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2019

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini