PENATA KAMERA FILM PENDEK JAWARA

RIESKY RAMADANI

Informasi Dasar

19.04.693
C
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Ramadani, Riesky. 2018. Penata Kamera Film Pendek Jawara. Tugas Akhir Program Studi Desain Komunikasi Visual. Fakultas Industri Kreatif. Universitas Telkom. Perancangan film pendek Jawara khususnya dalam bidang Penata Kamera. Film ini bertujuan untuk menginformasikan kepada masyarakat Kota Bandung mengenai Silat Aliran Sera. Dikarenakan Silat Aliran Sera lebih dinimati di luar negeri, dan pengetahuan warga lokal mengenai Silat Aliran Sera ini masih kurang. Dan Silat Sera ini memiliki prinsip memanusiakan manusia, yang diajarannya ditanamkan untuk tidak membalas dendam. Tujuan peneliti untuk membangun suasana dramatis dengan cara penataan kamera yang dinamis, dengan studi psikologi komunikasi peneliti berharap, penonton seolah-olah dapat merasakan apa yang pemeran rasakan.

Kata-kata kunci: Pencak Silat, Silat Sera, Film Pendek, Penata Kamera

Subjek

1. GRAPHIC DESIGN 2. ARTS
 

Katalog

PENATA KAMERA FILM PENDEK JAWARA
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

RIESKY RAMADANI
Perorangan
TEDDY HENDIAWAN
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2019

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini