IMPLEMENTASI STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA DISTRO DALAM MENGHADAPI PERSAINGAN USAHA DENGAN PENDEKATAN TEORI TIMMONS MODEL (Studi Kasus pada Lou Belle shop di Kota Bandung)

AZKA AZ ZAHRA

Informasi Dasar

19.04.422
338.04
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Distro atau kepanjangan dari Distribution Store atau Distribution Outlet termasuk ke dalam salah satu jenis industri kreatif fesyen. Distro ini merupakan jenis toko di Indonesia yang menjual pakaian dan aksesori yang dititipkan oleh pembuat pakaian, atau diproduksi sendiri. Distro (distribution store) dinilai merupakan sebuah fenomena yang terjadi pada generasi muda saat ini karena kaum muda lah yang ditantang untuk terlibat dalam sebuah persaingan. Dengan pendekatan Timmons, usaha distro Lou Belle shop akan dianalisis dari segi peluang, sumber daya, dan tim. Dengan pendekatan Timmons Model akan disimpulkan proses kewirausahaan, kemudian usaha distro Lou Belle shop akan dianalisis dari segi peluang, sumber daya, dan tim. Setelahnya akan disimpulkan strategi pengembangan yang dapat diterapkan untuk mencapai keberlangsungan usaha dalam menghadapi persaingan usaha menggunakan metode SWOT. Perencanaan strategis yang digunakan untuk mengevaluasi kekuatan (strengths), kelemahan (weaknesses), peluang (opportunities), dan ancaman (threats) dalam suatu proyek atau suatu spekulasi bisnis. Metode penelitian yang akan dilakukan adalah metode kualitatif, pengumpulan data melalui wawancara. Hasil penelitian menunjukan bahwa peluang di usaha tersebut cukup baik, karena jumlah permintaan pasar masih banyak diminati. Sedangkan sumber daya dapat dikategorikan cukup baik karena berhasil melakukan penghematan, dan tim dikategorikan kurang baik karena kurang memiliki solusi pemecahan masalah, pergantian karyawan, dan loyalitas karyawan yang kurang baik. Kendala yang dihadapi oleh Lou Belle Shop pada dua tahun setelah tahun 2014 adalah karena ditahun 2016 persaingan bisnis fashion sangat marak yang saling menawarkan konsepnya masing masing kepada konsumen, kurangnya sumber daya dalam pengelolaan Lou Belle shop persaingan bisnis yang sangat ketat karena banyaknya timbul distro dan butik yang baru disekitar lingkungan Lou Belle Shop dengan konsep mereka masing-masing sehingga mempengaruhi permintaan produk dari konsumen. Kata kunci: Peluang, Sumber Daya, Tim, Strategi, Keberlangsungan Usaha, SWOT.

Subjek

1 ENTREPRENEURSHIP
 

Katalog

IMPLEMENTASI STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA DISTRO DALAM MENGHADAPI PERSAINGAN USAHA DENGAN PENDEKATAN TEORI TIMMONS MODEL (Studi Kasus pada Lou Belle shop di Kota Bandung)
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

AZKA AZ ZAHRA
Perorangan
LIA YULDINAWATI
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Manajemen ( Manajemen Bisnis Telekomunikasi & Informatika )
Bandung
2019

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini