Analisis Metode Pattern Based Approach Question Answering System pada Dataset Hukum Islam berbasis Bahasa Indonesia

ADE IRIANI SAPITRI

Informasi Dasar

19.04.055
004
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Hukum islam merupakan ketentuan perintah dari Allah SWT yang memiliki hukum yang berbeda-beda. Dibutuhkanwaktuyanglamadalamprosespencarianinformasisecaramanualmengingatbanyaknyajenis darihukumislam. DaripermasalahandiatasdenganbantuanQuestionAnsweringSystemdapatmengatasi permasalahan tersebut. Tujuan dari penelitian ini untuk membantu pengguna dalam mencari informasi yang dibutuhkan dengan masukan berupa pertanyaan dengan kategori properti yaitu (OBJECT) Apa, (PERSON) Siapa, (LOCATION) Dimana, (TIME) Kapan dan (COUNT) Berapa. Pada penelitian ini Question Answering System diimplementasikan dengan metode Pattern Based Approach berdasarkan penggolonganpola. Padapenelitianinididapatkanhasilakurasijawabansebesar64,5%,padasetiaptipekategori pertanyaan ”Apa”, ”Kapan”, ”Berapa”, ”Siapa”, dan ”Dimana” dengan akurasi jawaban sebesar 63,3%, 65%, 73,3%, 65% dan 40%. Dari hasil akurasi yang didapatkan bahwa metode Pattern Based Approach mampu diimplementasikan pada Question Answering System untuk mengatasi permasalahan yang terjadi diatas.

Katakunci: HukumIslam,QuestionAnsweringSystem,PatternBasedApproach

Subjek

Natural language processing
 

Katalog

Analisis Metode Pattern Based Approach Question Answering System pada Dataset Hukum Islam berbasis Bahasa Indonesia
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ADE IRIANI SAPITRI
Perorangan
Said Al Faraby, Adi Wijaya
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2019

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini