PEMANFAATAN LIMBAH CAIR TAHU SEBAGAI PENGHASIL ENERGI LISTRIK MENGGUNAKAN SISTEM MICROBIAL FUEL CELL

ANNISA NABILAH KALZOUM

Informasi Dasar

99 kali
18.04.2407
C
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAK

Penelitian sistem sel tunam mikroba (STM) dari limbah cair tahu dan lumpur memiliki tujuan untuk memanfaatkan limbah cair tahu sebagai sumber energi listrik. Sistem STM yang dipakai adalah kompartemen 2 chamber yaitu anoda dan katoda, penelitian ini menggunakan variasi volume dari campuran limbah cair tahu, lumpur dan air pada kompartemen anoda serta larutan aquades pada kompartemen katoda dengan elektroda yang dipakai adalah tembaga (Cu) dan seng (Zn) dengan luas permukaan sebesar 30cm2 dan jembatan garam yang terbuat dari sumbu kompor lalu direndam menggunakan larutan NaCl. Pengambilan data dilakukan selama 30 hari, data tegangan diambil menggunakan datalogger sedangkan untuk data arus menggunakan multimeter. Kompartemen pertama dengan variasi volume substrat limbah cair tahu sebesar 250 ml dan 400 ml lumpur memperoleh hasil produksi listrik paling tinggi dibandingkan kompartemen lain yaitu sekitar 612,1 mJ dan terendah yaitu sekitar 95,6 mJ. Sedangkan untuk nilai tegangan dan arus tertinggipun dihasilkan oleh kompartemen pertama yaitu 0,78 V dan 0,29 mA dan dihasilkan pada hari ke-17

Kata kunci : STM, limbah cair tahu, variasi substrat

Subjek

ENERGY PRODUCTION
 

Katalog

PEMANFAATAN LIMBAH CAIR TAHU SEBAGAI PENGHASIL ENERGI LISTRIK MENGGUNAKAN SISTEM MICROBIAL FUEL CELL
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ANNISA NABILAH KALZOUM
Perorangan
M RAMDLAN KIROM, AHMAD QURTHOBI
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2018

Koleksi

Kompetensi

  • FTG4D3 - ENERGI TERBARUKAN
  • FTG3G3 - TEKNIK INSTRUMENTASI
  • FPH3D3 - TEKNIK KONVERSI ENERGI
  • FTG404 - TUGAS AKHIR II
  • TFI2I1 - TEKNIK KONVERSI ENERGI

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini