Analisis Pengaruh Struktur Corporate Governance dan Audit Tenure Terhadap Integritas Laporan Keuangan (Studi Pada Perusahaan Transportasi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2012-2016)

HANUN AYU KEMALA SARI

Informasi Dasar

93 kali
18.04.2050
C
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Integritas laporan keuangan merupakan isu yang dianggap penting karena selain banyak terjadi kasus manilpulasi laporan keuangan, integritas laporan keuangan dapat menunjukkan sejauh mana informasi dalam laporan keuangan memberikan informasi benar dan jujur sehingga dapat dipergunakan dalam rangka pengambilan keputusan yang tepat. Penelitian ini bertujuan untuk membahas pengaruh struktur corporate governance dan audit tenure terhadap integritas laporan keuangan. Sampel dalam penelitian ini adalah perusahaan transportasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2012-2016. Jumlah sampel yang digunakan adalah 14 perusahaan yang terdaftar diambil secara purposive sampling. Metode analisis penelitian ini menggunakan analisis regresi data panel. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kepemilikan manajerial dan kepemilikan institusional berpengaruh terhadap integritas laporan keuangan tetapi menunjukkan hasil koefisien negatif, sama halnya dengan audit tenure namun berpengaruh positif terhadap integritas laporan keuangan. Komisaris independen dan komite audit keduanya tidak berpengaruh terhadap integritas laporan keuangan.

Subjek

ACCOUNTING
 

Katalog

Analisis Pengaruh Struktur Corporate Governance dan Audit Tenure Terhadap Integritas Laporan Keuangan (Studi Pada Perusahaan Transportasi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2012-2016)
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

HANUN AYU KEMALA SARI
Perorangan
DINI WAHJOE HAPSARI
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2018

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini