FILM DOKUMENTER ‘BARKING EYES’ (Film Dokumenter Tentang Penyiksaan Anjing Peliharaan Oleh Manusia di Bandung)

ALEXANDER HALOMOAN NAINGGOLAN

Informasi Dasar

323 kali
18.04.1761
791.437
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Hewan merupakan salah satu dari jenis mahluk yang hidup di dunia, banyak sekali hewan yang hidup berdampingan dengan manusia dan memiliki populasi yang sama dengan manusia atau biasa disebut dengan hewan pet domestik, Salah satu contoh hewan pet domestik yaitu anjing. Anjing sebagai hewan pet domestik dikenal dengan hewan yang setia dan memiliki perasaan, hal tersebut menjadi salah satu alasan beberapa orang di dunia menjadikan hewan tersebut menjadi sebuah hewan peliharaan. Namun, banyak sekali perbuatan manusia yang membuat anjing peliharaan ini menderita. Seperti contoh, penelantaraan anjing peliharaan yang dilakukan karna pemiliknya merasa tidak memiliki waktu lagi mengurus hewan peliharaan, pembantaian anjing peliharaaan sebagai bahan konsumsi, hingga mengadu anjing peliharaan tersebut dengan hewan lain hingga salah satu terluka bahkan tewas mengenaskan. Oleh sebab itu penulis tertarik untuk mengangkat fenomena ini kedalam sebuah film dokumenter dengan durasi 18 menit. Karya film dokumenter ini bertujuan untuk memperlihatkan bagaimana sebenarnya gambaran kekejaman yang dilakukan manusia pada hewan peliharaan, dan bagaimana pemerintah mengambil sikap terhadap hewan terlantar. Kata Kunci: Film Dokumenter, Investigasi, Hewan, Anjing, Animal Welfare, Kekerasan.

Subjek

FILM
 

Katalog

FILM DOKUMENTER ‘BARKING EYES’ (Film Dokumenter Tentang Penyiksaan Anjing Peliharaan Oleh Manusia di Bandung)
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ALEXANDER HALOMOAN NAINGGOLAN
Perorangan
DEWI K SOEDARSONO
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2018

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini