Aplikasi Berbasis Web Penjualan Ban dan Penyusunan Laporan Arus Kas Pada PT. Surganya Motor, Karawang

AFRIANTO TRITAMA

Informasi Dasar

144 kali
18.06.034
C
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

PT. Surganya Motor merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang penjualan ban. Dalam setiap kegiatanya, perusahaan ini harus mencatat setiap penerimaan dan pengeluaran kas perusahaan yang baik sehinga dapat menghasilkan laporan keuangan yang cepat dan tepat. Untuk itu pada proyek akhir ini dibangunlah Aplikasi yang dapat menangani pencatatan penerimaan dan pengeluaran kas serta pembuatan laporan keuangan khususnya laporan arus kas. Pembuatan aplikasi yang diawali dengan menganalisis kebutuhan perusahaan serta menentukan metode dan tools yang cocok untuk digunakan. Aplikasi ini dibuat menggunakan Framework CodeIgniter, dan metode SDLC dengan model waterfall sebagai pengembanganya. Tahap yang dijalankanya hanya sampai tahap pengujian. Aplikasi ini dibuat dalam bahasa pemogrman PHP dan database MySQL. Hasil akhir dari proyek akhir ini diharapkan dapat membantu proses pengelolaan keuangan pada perusahaan ini.

Kata Kunci: aplikasi, penjualan, laporan arus kas, framework codeigniter

Subjek

ACCOUNTING INFORMATION SYSTEMS
 

Katalog

Aplikasi Berbasis Web Penjualan Ban dan Penyusunan Laporan Arus Kas Pada PT. Surganya Motor, Karawang
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

AFRIANTO TRITAMA
Perorangan
Kastaman, Fitri Sukmawati
Indonesia

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2018

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini