Penelitian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif

Asep Hermawan, Husna Leila Yusran

Informasi Dasar

18.01.286
658.57
Buku - Circulation (Dapat Dipinjam)
21

Tujuan Penulisan Buku ini adalah untuk membantu para mahasiswa dalam menyusun skripsi, tesis, maupun disertasi dengan bidang kajian bisnis, manajemen atau bidang lain yang relevan.

Pembahasan buku ini difokuskan pada proses penelitian dengan pendekatan kuantitatif. Diawali dengan pembahasan mengenai Pengertian dan Tujuan Penelitian, Proses Penelitian, Tinjauan Pustaka, Rancangan Penelitian, Pengukuran Variabel, Sampel dan Pengumpulan Data, Analisis Data dan diakhiri dengan Pembahasan Laporan Penelitian.

Subjek

BUSINESS RESEARCH METHOD
 

Katalog

Penelitian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif
978-602-422-210-9
xi, 162p.: il.; 23 cm + index
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 1.000
Ya

Pengarang

Asep Hermawan, Husna Leila Yusran
Perorangan
 
 

Penerbit

Kencana
Cimanggis
2017

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini