Bitcoin adalah salah satu cerita sukses dari jaringan Blockchain, sebuah jaringan terdistribusi yang bisa dipercaya dan tidak dijalankan atau dikuasai oleh siapapun juga, tidak oleh perorangan, kelompok, perusahaan bahkan negara. Menariknya, teknologi Blockchain sangat bisa dimanfaatkan untuk banyak hal yang tidak pernah dibayangkan sebelumnya..