MEDIA PEMBELAJARAN SISTEM PENCERNAAN PADA MANUSIA UNTUK SMA KELAS XI BERBASIS ANDROID

MUHAMMAD FADHIL

Informasi Dasar

728 kali
17.06.377
C
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Media Pembelajaran Sistem Pencernaan Pada Manusia adalah aplikasi pembelajaran yang berisi tentang materi, simulasi dan soal soal sistem pencernaan pada manusia. Media pembelajaran sistem pencernaan pada manusia ini berfungsi sebagai alat bantu dalam proses belajar mengajar di sekolah dengan materi sistem pencernaan pada manusia, menyediakan simulasi pencernaan dari masuknya makanan ke dalam mulut sampai ke anus, materi sistem pencernaan pada manusia dan soal untuk latihan siswa. Selama ini proses belajar mengajar yang ada di sekolah menggunakan alat peraga yang ada di laboratorium sekolah dan di gunakan secara bergantian, sehingga akan membutuhkan waktu yang tidak pasti sampai semua siswa selesai menggunakan alat peraga, dan jika materi sistem pencernaan pada manusia di ajarkan di dalam kelas maka penyampaian materi tidak akan menggunakan alat peraga. Maka sebaiknya dibutuhkan alat bantu yang bisa digunakan di dalam kelas dan di luar kelas. Aplikasi ini dibuat dengan metode prototype dengan mengunakan bahasa pemograman C# dan menggunakan aplikasi Unity 3D. Pengguna aplikasi ini adalah siswa dan guru. Dan aplikasi ini akan mengunakan metode pengujian dengan mengunakan blackbox testing dan user acceptance test (UAT). Dengan adanya media pembelajaran sistem pencernaan pada manusia ini akan memudahkan guru dalam menyampaikan materi, dan akan membantu siswa dalam belajar di dalam kelas maupun di luar kelas. Kata Kunci : media pembelajaran sistem pencernaan pada manusia, simulasi sistem pencernaan, alat peraga, prototype

Subjek

ANDROID
 

Katalog

MEDIA PEMBELAJARAN SISTEM PENCERNAAN PADA MANUSIA UNTUK SMA KELAS XI BERBASIS ANDROID
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

MUHAMMAD FADHIL
Perorangan
Irawan Thamrin, Pramuko Aji
 

Penerbit

Universitas Telkom, D3 Manajemen Informatika
Bandung
2017

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini