APLIKASI ADMINISTRASI PELATIHAN DAN SIAGA MEDIS BERBASIS WEB

MARIO DA SILVA

Informasi Dasar

71 kali
17.06.322
C
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Korps Sukarela Palang Merah Indonesia (KSR PMI) Unit Universitas Telkom merupakan satu-satunya Organisasi Kepalangmerahan di kampus Universitas Telkom. Organisasi ini meliki beberapa kegiatan rutin, diantaranya Pelatihan Medis, Siaga Medis dan Donor Darah. Pada kegiatan rutin di organisasi tersebut perlu didukung dengan administrasi yang dapat membentuk suatu kerja sama antara kedua pihak. Namun untuk saat ini, proses administrasi yang dimaksud masih berjalan manual, sehingga masih belum berjalan dengan efektif. Maka dari itu, perlu disediakan suatu fasilitas yang dapat mendukung kegiatan organisasi tersebut dari sisi administrasinya. Solusi yang diusulkan ini merupakan sebuah aplikasi yang dapat menangani proses administrasi pada kegiatan pelatihan medis dan siaga medis yang dapat dilakukan secara otomatis. Aplikasi ini basis Web menggunakan bahasa pemrograman PHP, database My SQL, framework CodeIgniter, dan menggunakan SMS Gateway. Kata Kunci: UKM KSR PMI, Administrasi Pelatihan Medis dan Siaga Medis, Aplikasi Web, Framework CodeIgniter, SMS Gateway.

Subjek

ACADEMIC ACHIEVEMENT
 

Katalog

APLIKASI ADMINISTRASI PELATIHAN DAN SIAGA MEDIS BERBASIS WEB
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

MARIO DA SILVA
Perorangan
Ferra Arik Tridalestari, Elis Hernawati
 

Penerbit

Universitas Telkom
 
2017

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini