Film ini mengisahkan seorang anak yatim piatu yang bernama Quasimodo.Quasimodo terlahir dengan kondisi tubuh yang kurang sempurna.Ia ditemukan oleh seorang pimpinan gereja yang kemudian memutuskan untuk membersarkanya layaknya anak kandung.Semenjak kecil hingga dewasa,Quasimodo selalu sembunyi di dalam gereja.Ia diberi tugas untuk membunyikan bel.Ia tidak pernah bertemu dengan orang lain hingga suatu saat,ia bertemu dengan seorang gadis Gipsy bernama Esmeralda.Quasimodo jatuh cinta kepadanya,namun Esmeralda terlebih dulu menyukai seorang komandan pasukan bernama kapten phoebus.Akan tetapi,kisah cinta mereka kandas karen kapten phoebus telah memiliki kekasih.Quasimodo akhirnya memberanikan diri untuk menunjukkan perasaannya pada Esmeralda.Quasimodo bahkan harus menentang ayah angkatnya sendiri untuk bisa mendapatkan Esmeralda.Pada akhirnya,Quasimodo dan Esmeralda melarikan diri dan hidup jauh dari kampung halaman mereka.