Aplikasi Penjualan Spare Part Motor dan Laporan Penjualan Berbasis Web dan Android

INDIRA YULITA

Informasi Dasar

16.06.484
005.1
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Sebagian besar perusahaan yang sudah maju pasti melaksanakan bisnis mereka dengan menggunakan komputer. Dengan menggunakan sistem yang terkomputerisasi, maka proses bisnis akan menjadi lebih praktis dan cepat dibandingan dengan sistem manual. Salah satu teknologi yang maju dan mudah digunakan adalah web dan Android, karena web dapat diakses oleh siapa saja sehingga informasi akan tersampaikan dengan mudah dan Android juga merupakan salah satu OS yang saat ini digemari oleh masyarakat sehingga aplikasi Android dapat dengan mudah dicari dan dimiliki. Aplikasi Penjualan Spare Part Motor Dan Laporan Penjualan Berbasis Web Dan Android adalah aplikasi yang memudahkan seseorang yang ingin membeli spare part motor tanpa harus keluar rumah karena dapat melakukan transaksi secara online. Aplikasi pada web yang akan digunakan oleh admin mempunyai fungsionalitas yaitu mengelola barang, verifikasi pembayaran, melihat data transaksi, block member. Aplikasi pada android yang akan digunakan oleh pembeli mempunyai fungsionalitas mencari barang, melihat barang, memesan barang dan melihat status pesanan barang, konfirmasi pembayaran, dan approve terima barang. Aplikasi ini dibuat dengan metode pengerjaan Prototype sampai pada tahap evaluasi. Aplikasi pada web dibangun menggunakan Java dan MySQL. Aplikasi pada Android dibangun dengan menggunakan Java. Setelah selesai pada tahap pembuatan kode program, dilakukan pengujian menggunakan metode black box testing.

Kata kunci: Web, Android, Penjualan

Subjek

E-COMMERCE
 

Katalog

Aplikasi Penjualan Spare Part Motor dan Laporan Penjualan Berbasis Web dan Android
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

INDIRA YULITA
Perorangan
Monterico Adrian, Muhammad Barja Sanjaya
 

Penerbit

Universitas Telkom
 
2016

Koleksi

Kompetensi

  • MI3104 - PROYEK AKHIR
  • CSH522 - PROYEK
  • DMH3E4 - PROYEK AKHIR
  • VSI3H4 - PROYEK AKHIR
  • CII632 - PROYEK
  • CII632 - PROYEK

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini