ANALISIS FINANCIAL LITERACY PADA MAHASISWA S-1 UNIVERSITAS TELKOM ANGKATAN 2014

TIARA CHRISTY SINTA

Informasi Dasar

16.04.1567
658.15
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat financial literacy pada mahasiswa S-1 Universitas Telkom angkatan 2014. Responden pada penelitian ini berjumlah 370 orang yang berasal dari 6 fakultas yang memiliki mahasiswa S-1. Data pada penelitian ini dikumpulkan berdasarkan kuisioner dan teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif. Hasil analisis deskriptif menunjukkan bahwa tingkat financial literacy pada mahasiswa S-1 Universitas Telkom angkatan 2014 jika dilihat dari pengetahuannya tentang keuangan dan kemampuan mengelola keuangan masih tergolong dalam kategori kurang baik dengan hasil presentase 67,4% untuk pengetahuan tentang keuangan dan 65,1% untuk kemampuan mengelola keuangan. Berdasarkan faktor-faktor yang mempengaruhi financial literacy, tingkat financial literacy pada mahasiswa Universitas Telkom juga masih dalam kategori yang kurang baik. Kata kunci : financial literacy, mahasiswa

Subjek

Finacial Management
 

Katalog

ANALISIS FINANCIAL LITERACY PADA MAHASISWA S-1 UNIVERSITAS TELKOM ANGKATAN 2014
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

TIARA CHRISTY SINTA
Perorangan
Candra Wijayangka
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2016

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini