REAL-TIME RENDERING DAN KOMPRESI VIDEO PARALEL DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA RUN-LENGTH ENCODING (RLE)

YUNASZ PRADITYA

Informasi Dasar

139 kali
16.04.443
C
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Pengolahan citra semakin dibutuhkan untuk pengoptimalan waktu dan ukuran sebuah citra digital dalam dunia teknologi saat ini. Dengan adanya sebuah algoritma kompresi dapat memperkecil ukuran penyimpanan suatu citra digital. Namun, beberapa algoritma yang digunakan memakan banyak waktu untuk menyelesaikan proses kompresi pada sebuah citra digital. Proses pengolahan citra digital dengan menggunakan parallel computing akan semakin mengoptimalkan waktu kompresi. Penggunaan kompresi pada real-time rendering and compression ini menggunakan algoritma Run Length Encoding (RLE) karena algoritma ini sangat mudah, dengan prinsip kerjanya yaitu mencari piksel citra digital yang bertetanggaan dan menghitung jumlah panjang piksel sama yang bertetanggan. Hasil pengujian yang diharapkan yaitu real-time rendering and compression menggunakan algoritma kompresi RLE melalui parallel computing akan mengoptimalkan waktu dan ukuran data pada hasil kompresi.

Kata Kunci : Kompresi, Run Length Encoding (RLE), Citra digital, Parallel Computing, Rendering

Subjek

Image & video compression
 

Katalog

REAL-TIME RENDERING DAN KOMPRESI VIDEO PARALEL DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA RUN-LENGTH ENCODING (RLE)
 
 
Bahasa Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

YUNASZ PRADITYA
Perorangan
Fitriyani
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2016

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini