PERANCANGAN DESAIN INTERIOR FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS UDAYANA DENGAN PENDEKATAN SUSTAINABLE DESIGN ( DESAIN BERKELANJUTAN )

DEWA AYU ARISIA PUTRI UDAYANI

Informasi Dasar

15.04.2320
747
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Bali sebagai daerah yang beiklim tropis panas, memiliki suhu yang tinggi karena di kelilingi oleh pantai. Terdapat Universitas Udayana terbesar di bali yang berlokasi di Jimbaran bali. Fakultas Teknik merupakan salah satu fakultas di Universitas Udayana. Pendekatan sustainable pada bangunan pendidikan di Bali dengan menerapkan vernacular Bali. Memberikan gaya baru pada bangunan pendidikan di Bali khusus nya yang ramah lingkungan. Desain yang ramah lingkungan dan mengangkat culture Bali ke dalam sebuah interior bangunan pendidikan. Desain yang membuat kita bisa hemat energy, dengan menerapkan desain yang dapat menginternalisasi pengguna untuk sustain-habit salah satu nya dengan program PAPERLESS. Pendekataan Sustainable yang focus pada penghawaan dengan memaksimalkan fungsi BUKAAN.

Subjek

DESAIN INTERIOR
 

Katalog

PERANCANGAN DESAIN INTERIOR FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS UDAYANA DENGAN PENDEKATAN SUSTAINABLE DESIGN ( DESAIN BERKELANJUTAN )
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

DEWA AYU ARISIA PUTRI UDAYANI
Perorangan
Doddy Friestya Asharsinyo, Imtihan Hanum
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2015

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini