Keamanan sepeda motor berbasis RFID dengan sistem peringatan melalui sms gateway

MUHAMMAD HARIS FIRMANSYAH

Informasi Dasar

15.06.149
621.3
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

ABSTRAK Meningkatnya penggunaan kendaraan sepeda motor dalam melakukan aktifitas sehari-hari di indonesia cukup tinggi, maka penggunaan sepeda motor sangatlah penting, dalam sistem keamanan pada kendaraan bermotor pada masa kini, keamanannya kurang terjamin, itu bisa dibuktikan dengan adanya laporan kasus pencurian sepeda motor yang setiap tahunnya semakin meningkat. sistem keamanan pada kendaraan bermotor berkerja menggunakan sistem RFID, dengan sistem keamanan ini, akan di letakan di bagian kendaraan sepeda motor yang akan di tambahakan alat, dengan cara menggunakan ID CARD, yang menggunakan prangkat arduino, sehingga tidak perlu lagi menggunakan kunci mekanik secara manual, untuk bisa mengaktifkan atau menonaktifkan sepeda motor. Proyek akhir ini telah berhasil direalisasikan pada kendaraan sepeda motor bukan prototype. Kartu RFID dapat membuka atau mengaktifkan sepeda motor dari keadaan ON ke keadaan OFF, secara otomatis dengan menempelkan pada RFID reader, ketika kartu RFID tidak cocok sampai dengan 3x percobaan dan stang sepeda motor di gerakan maka peringatan alarm dan sms akan aktif dan keberhasilan sistem alat mencapai 100% Kata kunci : ID card, RFID, sepeda motor, arduino

Subjek

ELECTRIC ENGINEERING
 

Katalog

Keamanan sepeda motor berbasis RFID dengan sistem peringatan melalui sms gateway
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

MUHAMMAD HARIS FIRMANSYAH
Perorangan
M. RAMDHANI
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2015

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini