Katalog
No. Katalog | Katalog | Subjek | Actions |
---|---|---|---|
163731 results (page 3860/16374) | |||
![]()
22.04.1125 |
OLAH CITRA RONTGEN UNTUK DETEKSI PENYAKIT
PARU-PARU MENGGUNAKAN METODE CONTRAST
LIMITED ADAPTIVE HISTOGRAM EQUALIZATION DAN
CONVOLUTIONAL NEURAL NETWORK tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 21 file download |
IMAGE PROCESSING - COMPUTER IMAGE
Virus Sars-Cov-2 merupakan virus penyebab penyakit pneumonia, atau
akrab yang disebut dengan penyakit Covid-19. Penyakit ini mengganggu paru –
paru yang menyebabkan organ penapasan menjadi terganggu dan proses pertukaran
oksigen tidak..selengkapnya..
|
|
![]()
22.04.1135 |
Perancangan Sistem Pendeteksi Masker COVID-19 Beserta Cuci Tangan dan Gerbang Otomatis Berbasis Arduino Dengan CNN Model MobileNetV2 tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 22 file download |
MACHINE LEARNING
Pandemi COVID-19 yang terjadi pada awal tahun 2020 telah menginfeksi banyak orang. Sampai saat proposal tugas akhir ini ditulis, telah terjadi 331 juta kasus virus COVID19 yang telah menginfeksi..selengkapnya..
|
|
![]()
22.04.1138 |
IDENTIFIKASI KELAINAN SINYAL ELEKTROKARDIOGRAM (EKG)
MENGGUNAKAN CONVOLUTIONAL NEURAL NETWORK (CNN)
SATU DIMENSI (1D) tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 20 file download |
MACHINE LEARNING
Penyakit jantung merupakan salah satu penyebab utama kematian nomor satu di
dunia. Salah satu penyakit jantung yang perlu diperhatikan adalah aritmia. Aritmia
merupakan gangguan pada detak jantung yang tidak teratur. Penyakit ini..selengkapnya..
|
|
![]()
22.04.1136 |
PENGENALAN INDIVIDU BERBASIS SINYAL EKG MENGGUNAKAN METODE DISCRETEWAVELET TRANSFORM DAN CONVOLUTIONAL NEURAL NETWORK 1 DIMENSI tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 24 file download |
SIGNAL - PROCESSING
Biometrik merupakan suatu analisis karakteristik individu. Contoh metode biometrik yaitu, sidik jari, suara, iris mata, dan wajah. Metode tersebut sering digunakan saat ini, namun masih memiliki kelemahan yaitu mudah untuk..selengkapnya..
|
|
![]()
22.04.1145 |
PERANCANGAN DAN REALISASI ANTENA CURVYLINEAR CIRCULAR DENGAN STRUKTUR AMC (ARTIFICIAL MAGNETIC CONDUCTOR) YANG TERLETAK SEJAJAR DI SEKITAR PATCH tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 22 file download |
TELECOMMUNICATION - ENGINEERING
?Antena yang memiliki patch mikrostrip telah mempermudah manusia untuk mengurangi ukuran dari antena, yang melibatkan pengurangan ukuran alat komunikasi. Pengaruhnya pada antena mikrostrip memiliki sejumlah kelemahan seperti gain dan efisiensi..selengkapnya..
|
|
![]()
22.04.1131 |
PERANCANGAN DAN REALISASI ANTENA MIKROSTRIP CIRCULAR DENGAN REFLEKTOR CIRCULAR ARTIFICIAL MAGNETIC CONDUCTOR tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 21 file download |
TRAANSMISSION TELECOMMUNICATION
Teknologi patch mikrostrip telah membantu manusia untuk mengurangi ukuran dari antena, yang melibatkan pengurangan ukuran alat komunikasi. Akan tetapi antena mikrostrip memiliki sejumlah kelemahan seperti gain dan efisiensi yang rendah,..selengkapnya..
|
|
![]()
22.01.384 |
Tutorial Pembuatan Website Marketplace tersedia 6 koleksi total 6 koleksi |
WEB DESIGN
Buku Tutorial Pembuatan Website MarketPlace ini ditulis sesuai dengan kebutuhan para pembaca. Buku ini tidak hanya untuk mahasiswa Teknik Informatika, akan tetapi bisa untuk kalangan umum yang ingin belajar desain..selengkapnya..
|
|
![]()
22.04.1141 |
PENINGKATAN BANDWIDTH ANTENA
METAMATERIAL PATCH TRIANGULAR LHM
UNTUK 5G tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 20 file download |
ANTENNAS
Teknologi 5G merupakan teknologi nirkabel hasil perkembangan dari 4G yang
memiliki kemampuan pengiriman data lebih cepat, sehingga dibutuhkan komponen
yang dapat mendukung dalam mengimplementasikan teknologi 5G. Antena
mikrostrip merupakan antena..selengkapnya..
|
|
![]()
22.04.1147 |
ANALISIS PERBANDINGAN PERFORMANSI ALGORITMA ENKRIPSI AES DAN SIMON-SPECK PADA PERANGKAT IoT tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 21 file download |
CRYPTOGRAPHIC ALGORITHMS
Internet of things merupakan sistem kompleks yang sudah banyak diaplikasikan dalam berbagai aspek untuk memudahkan kehidupan manusia. Karena tersusun dari sistem yang kompleks, IoT memiliki banyak celah resiko
keamanan sehingga..selengkapnya..
|
|
![]()
22.04.1128 |
ANALISIS KINERJA WEARABLE ANTENNA JENIS MIKROSTRIP DENGAN STRUKTUR ELECTROMAGNETIC BAND GAP UNTUK KOMUNIKASI WIRELESS PADA TUBUH tersedia 0 koleksi total 1 koleksi tersedia 21 file download |
ANTENNAS & PROPAGATION
Wearable antenna jenis mikrostrip merupakan salah satu teknologi komunikasi wireless untuk tujuan pemantauan pada manusia yang dapat terintegrasi dengan pakaian serta menjaga kenyamanan pengguna. Akan tetapi, antena
mikrostrip memiliki sejumlah kelemahan..selengkapnya..
|
|