Informasi Umum

Kode

25.04.544

Klasifikasi

000 - General Works

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

E-commerce

Dilihat

103 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Perkembangan pesat e-commerce di Indonesia, khususnya dalam format live streaming, telah mengubah cara konsumen berbelanja. Data memperlihatkan pertumbuhan signifikan pengguna e-commerce dari 38,72 juta pada 2020 menjadi proyeksi 99,1 juta pada 2029, menciptakan peluang sekaligus tantangan dalam perilaku pembelian konsumen. Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh karakteristik penyiar, aktivitas live streaming, dan tekanan waktu terhadap pembelian impulsif, dengan kerentanan konsumen sebagai variabel mediasi dan tipe produk sebagai variabel moderasi pada platform live stream e-commerce. Memakai pendekatan kuantitatif, penelitian ini melibatkan 497 responden yang dipilih melalui purposive sampling. Data dianalisis memakai Structural Equation Modeling-Partial Least Square (SEM-PLS) untuk menguji hubungan antar variabel. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa karakteristik penyiar, aktivitas live streaming, dan tekanan waktu mempunyai pengaruh positif terhadap pembelian impulsif melalui kerentanan konsumen

  • BM64C4 - E-COMMERCE DAN BISNIS INFORMASI
  • SM231023 - MARKETING MANAGEMENT
  • BM62G3 - PERILAKU KONSUMEN

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama MUHAMMAD IDHAM H M
Jenis Perorangan
Penyunting Refi Rifaldi Windya Giri
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Manajemen (Manajemen Bisnis Telekomunikasi & Informatika)
Kota Bandung
Tahun 2025

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi