Informasi Umum

Kode

20.04.1856

Klasifikasi

741.6 - Graphic design, Illustration, Commercial art, Special applications of drawing

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

1. Graphic Design 2. Arts

Dilihat

162 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Fenomena maraknya kasus bunuh diri di kalangan mahasiswa di Kota Bandung menjadi dorongan dilakukannya penelitian ini. Diperkirakan fenemona tersebut berawal dari stres yang tidak terkontrol dengan baik oleh mahasiswa. Stres tersebut berasal dari masalah eksternal seperti jadwal yang terlalu padat hingga persoalan inter personal seperti ketidakyakinan melakukan suatu kegiatan. Penelitian ini dilakukan dengan observasi secara langsung, dengan metode penelitian secara kualitatif, dan menggunakan analisis matriks perbandingan dan analisis SWOT untuk menganalisa data. Stres merupakan hal yang umum dirasakan oleh mahasiswa, salah satunya yaitu stres akademik. Stres akademik dapat dipengaruhi oleh berbagai hal, termasuk self-efficacy yang merupakan keyakinan seseorang terhadap kemampuan yang dimiliki. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk membuat perancangan media edukasi pencegahan yang dapat dilakukan oleh mahasiswa untuk menghindari stres akademik yang berlebihan, yaitu dengan meningkatkan self-efficacy seorang individu.

Kata Kunci: Mahasiswa, Stres Akademik, Self-Efficacy

Koleksi & Sirkulasi

Seluruh 1 koleksi sedang dipinjam

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama AGNOLIA SAFIRA ROHMATIN
Jenis Perorangan
Penyunting IDHAR RESMADI, SYARIP HIDAYAT
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual
Kota Bandung
Tahun 2020

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi