Dengan kondisi persaingan Global di dunia Telekomunikasi mengharuskan adanya program intimacy dari perusahaan kepada pelanggannya yaitu dengan program CRM (Customer Relationship Management). CRM menggambarkan strategi yang menggunakan perusahaan untuk menangani interaksi pelanggan saat ini dan masa depan.