ABSTRAKSI: Twofish merupakan algoritma pengembangan dari Blowfish, namun Blowfish memiliki beberapa keunggulan dibandingkan dengan Twofish. Salah satu keunggulan adalah pada performansi waktu proses enkripsi dan dekripsi, dimana Blowfish lebih cepat waktu proses enkripsi dan dekripsi daripada Twofish. Untuk besar file input dan output kedua algoritma tidak memiliki keunggulan masing-masing, dimana besar file ciphertext baik Blowfish dan Twofish dapat menghasilkan besar yang sama maupun berbeda sedikit lebih besar atau lebih kecil. Nilai avalanche effect Twofish menghasilkan nilai yang lebih baik daripada Blowfish, hal ini dikarenakan pada Twofish terdapat tingkat pengacakan dan penambahan algoritma yang lebih rumit.Kata Kunci : Blowfish, Twofish, Ciphertext, Avalanche EffectABSTRACT: Twofish is the development of the Blowfish algorithm, but Blowfish has several advantages compared with Twofish. One advantage is the performance period for the encryption and decryption, where faster time Blowfish encryption and decryption process than Twofish. To a large input and output files both algorithms do not have the advantages of each, where both large ciphertext files Blowfish and Twofish can produce the same magnitude and differ slightly larger or smaller. Value Twofish avalanche effect produces a better value than Blowfish, this is due to the Twofish randomization rate and the addition of a more complex algorithmKeyword: Blowfish, Twofish, Ciphertext, Avalanche Effect