PERANCANGAN DAN REALISASI ANTENA FLEKSIBEL UHF DENGAN SUBSTRAT POLYCARBONATE MENGGUNAKAN METODA SPUTTERING UNTUK RFID TAG

SONYA KOAMESA

Informasi Dasar

91 kali
111090158
621.382 16
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAKSI: Radio Frequency Identification (RFID) merupakan teknologi identifikasi menggunakan gelombang radio. Teknologi ini mampu mengidentifikasi objek tanpa kontak langsung dengan jarak yang cukup jauh. RFID menawarkan keunggulan dibandingkan sistem manual atau penggunaan kode batang (barcode). Teknologi RFID dapat digunakan sebagai penyempurnaan dari teknologi kode batang yang terbatas pada jarak pandang. Label dapat dibaca jika melewati dekat pembaca label, bahkan jika pembaca tertutup oleh objek atau tidak terlihat. Sebuah label RFID dapat ditempelkan pada sebuah obyek dan digunakan untuk melacak dan mengelola inventaris, aset, orang, dan lain-lain. Ada dua komponen yang dibutuhkan pada RFID yaitu antena tag dan reader.
Antena yang akan dirancang adalah antena tag fleksibel pasif dengan band frekuensi UHF. Substrat yang digunakan adalah bahan polycarbonate (plastik) untuk mendukung diperolehnya antena yang lentur dengan proses pencetakan menggunakan metoda Sputtering. Pada proses Sputtering, terjadi proses penembakan bahan pelapis (target) dengan ion-ion berenergi tinggi sehingga terjadi pertukaran momentum. Atom dari target akan terlepas dan menempel pada substrat. Metoda seperti dapat memperoleh ikatan yang lebih kuat pada material.
Dalam perancangan ini diperoleh antenna tag fleksibel dengan hasil sebagai berikut: nilai VSWR = 1,6 , frekuensi kerja pada band UHF yaitu 915 Mhz, polaradiasi bidirectional.
Kata Kunci : RFID, Antena Tag, Polycarbonate, SputteringABSTRACT: Radio Frequency Identification ( RFID ) is a technology identification using radio waves . This technology is able to identify objects without direct contact with a considerable distance . RFID offers advantages over manual system or use of bar code ( barcode ) . RFID technology can be used as a refinement of barcode technology that limited visibility . Labels can be read if passed near the reader label , even if the reader is covered by objects or invisible . An RFID tag can be affixed to an object and used to track and manage inventory , assets , people , and others. There are two components that are required in the RFID tag and reader antennas .
The antenna is designed to be flexible passive tag antennas with UHF frequency band . Substrate material used is polycarbonate ( plastic ) to support the flexible antenna obtained by using a printing process Sputtering method . On Sputtering process , a process of firing the coating material (target ) with high-energy ions resulting in the exchange of momentum . Atoms of the target will be detached and attached to the substrate . Such methods may gain a stronger bond to the material .
In the design of a flexible tag antenna is obtained with the following results : VSWR =1,6 , the operating frequency is 915 MHz UHF band , radiation pattern bidirectional .
Keyword: RFID , Antenna Tags , Polycarbonate , Sputtering

Subjek

Transmisi Telkom
 

Katalog

PERANCANGAN DAN REALISASI ANTENA FLEKSIBEL UHF DENGAN SUBSTRAT POLYCARBONATE MENGGUNAKAN METODA SPUTTERING UNTUK RFID TAG
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

SONYA KOAMESA
Perorangan
Bambang Setia Nugroho, Yuyu Wahyu
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2014

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini