Manajemen Event: Konsep dan Aplikasi

Serli Wijaya, et al

Informasi Dasar

287 kali
24.01.1083
394.206 8
Buku - Circulation (Dapat Dipinjam)
Tel-U Gedung Manterawu Lantai 5 : Rak 9b
Tel-U Purwokerto : Rak 5

Event bukanlah suatu hal yang asing bagi manusia. Walau tidak secara formal disebut sebagai ‘event’, eksistensi event sudah melekat menjadi bagian dari hidup manusia. Istilah event mulai dikenal sejak tahun 1980-an sebagai bagian dari wisata minat khusus (Special Interest Tourism – SIT). Industri jasa event merupakan salah satu komponen utama dalam industri pariwisata dan jasa hospitality. Jasa ‘hospitality’ tidak hanya terbatas pada penyediaan jasa akomodasi dan makanan, namun juga bagi penyediaan layanan meeting, exhibition, perjalanan insentif dan event-event khusus lainnya. Industri event telah menjadi salah satu industri yang bertumbuh sangat pesat, atraktif dan menyedot banyak perhatian khalayak umum. Asosiasi profesional terkait event di level nasional dan internasional telah banyak dibentuk. Pertumbuhan industri jasa event menjanjikan peluang karir yang besar di masa mendatang dimana hal ini menuntut profesionalisme di bidang manajemen event bagi para pelakunya. Di Indonesia, belum banyak institusi pendidikan pariwisata dan perhotelan yang secara khusus memasukkan manajemen event ke dalam kurikulum pembelajarannya. Untuk bias menyelenggarakan event yang baik dibutuhkan tidak hanya keterampilan praktis di lapangan namun juga pemahaman konsep manajemen yang memadai. Buku Manajemen Event: Konsep dan Aplikasi hadir untuk menjawab kebutuhan akan referensi yang lebih komprehensif yang dapat dijadikan acuan pengelolaan event yang profesional. Buku ini mengupas konsep manajemen event serta aplikasi praktis pengelolaan event yang dimulai dari tahapan perencanaan hingga evaluasi. Selain itu, buku ini juga menjelaskan berbagai aspek pengelolaan event yang harus disiapkan mulai dari aspek pemasaran, people, pendanaan event melalui sponsor, logistik, operasional, hukum hingga manajemen resiko.

Subjek

SPECIAL EVENTS
MANAGEMENT,

Katalog

Manajemen Event: Konsep dan Aplikasi
978-623-231-621-8
142p.: ill.; 23 cm
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 1.000
Ya

Pengarang

Serli Wijaya, et al
Perorangan
 
 

Penerbit

Raja Grafindo Persada
Depok
2024

Koleksi

Kompetensi

  • EAK3WAB3 - Manajemen Acara
  • UBKXBCB2 - Manajemen Acara Kehumasan Pancasila
  • DCK2HAB3 - Manajemen Event
  • UBKXBCB2 - PANCASILA
  • UBKXBCB2 - Pancasila
  • UBKXBCB2 - Pancasila
  • UBKXBCB2 - Pancasila
  • UBKXBCB2 - Pancasila
  • UBKXBCB2 - Pancasila
  • UBKXBCB2 - Pancasila
  • UBKXBCB2 - Pancasila
  • UBKXBCB2 - Pancasila

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini