PENERAPAN KEMAMPUAN TEKNOLOGI, KEPEMIMPINAN AGILE DAN INOVASI AMBIDEXTERITY GUNA MENINGKATKAN KEBERLANGSUNGAN USAHA PADA IKM DI KOTA BANDUNG

GRISELDA AMELIA DIANI SUGANDA

Informasi Dasar

21.04.4808
658
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Pandemi COVID-19 berdampak signifikan terhadap terganggunya sektor ekonomi global, salah satunya industri kecil menengah (IKM) di Kota Bandung. Hal ini mendorong para pelaku IKM di Kota Bandung untuk melakukan proses inovasi secara terus menerus agar menjadi lebih ambidextrous dan terus berinovasi dalam upaya keberlangsungan usahanya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh terhadap keberlangsungan usaha dengan mengeksplorasi kemampuan teknologi, agile leadership dan innovation ambidexterity terhadap keberlangsungan usaha pelaku IKM di Kota Bandung. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, dan metode pengumpulan data penelitian ini diperoleh melalui penyebaran kuesioner terhadap 400 responden. Hasil penelitian menunjukan bahwa adanya pengaruh positif dan signifikan pada variabel Kemampuan Teknologi terhadap innovation ambidexterity, variabel agile leadership terhadap innovation ambidexterity, variabel Kemampuan Teknologi terhadap keberlangsungan usaha, variabel agile leadership terhadap keberlangsungan usaha, variabel kemampuan teknologi terhadap keberlangsungan usaha melalui innovation ambidexterity, dan variabel agile leadership yang memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keberlangsungan usaha melalui innovation ambidexterity

Kata Kunci: IKM, Kemampuan Teknologi, Kepemimpinan Agile, Inovasi Ambidexterity, Keberlangsungan Usaha

Subjek

Management - business
 

Katalog

PENERAPAN KEMAMPUAN TEKNOLOGI, KEPEMIMPINAN AGILE DAN INOVASI AMBIDEXTERITY GUNA MENINGKATKAN KEBERLANGSUNGAN USAHA PADA IKM DI KOTA BANDUNG
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

GRISELDA AMELIA DIANI SUGANDA
Perorangan
GRISNA ANGGADWITA
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Manajemen (Manajemen Bisnis Telekomunikasi dan Informatika)
Bandung
2021

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini