ANALISIS REAKSI INVESTOR TERHADAP PENGUMUMAN RIGHT ISSUE DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2013-2015 (Suatu Pengamatan pada Abnormal Return dan Aktivitas Volume Perdagangan)

AINUN RIDHO

Informasi Dasar

17.04.2400
C
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Right issue merupakan salah satu peristiwa yang informasinya dipublikasikan sebagai suatu pengumuman yang dapat digunakan untuk melihat reaksi pasar. Right issue dilakukan untuk memberikan kesempatan bagi pemegang saham lama untuk mempertahankan kepemilikan sahamnya. Pengumuman right issue dapat mengakibatkan pasar bereaksi dan mempengaruhi kinerja saham. Reaksi pasar ini diukur dengan abnormal return dan volume perdagangan saham. Penelitian ini menggunakan uji paired sample t-test untuk menguji pengaruh pengumuman right issue terhadap abnormal return dan wilcoxon signed rank test untuk menguji pengaruh pengumuman right issue terhadap aktivitas volume perdagangan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memverifikasi secara empiris bahwa prerilaku dari harga saham dan aktivitas perdagangan saham berbeda secara signifikan disekitar right issue. Penelitian ini menguji 30 peusahaan di Bursa Efek Indonesia dari tahun 2013-2015, dimana periode pengamatan yang digunakan lima hari sebelum dan lima hari sesudah pengumuman. Pada penelitian ini informasi mengenai pengumuman righ issue pada pasar saham memberikan pengaruh yang negative dimana ini menggambarkan dari penurunan harga saham / return dan meningkatkan total volume perdagangan saham disekitar hari pengumuman right issue. Berdasarkan hasil analisis data ditemukan bahwa right issue berpengaruh secara signifikan terhadap abnormal return dan volume perdagangan saham perusahaan-perusahaan yang melakukan right issue.

Kata kunci: right issue, abnormal return, aktivitas volume perdagangan

Subjek

Stock exchanges - analysis
 

Katalog

ANALISIS REAKSI INVESTOR TERHADAP PENGUMUMAN RIGHT ISSUE DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2013-2015 (Suatu Pengamatan pada Abnormal Return dan Aktivitas Volume Perdagangan)
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

AINUN RIDHO
Perorangan
 
 

Penerbit

Universitas Telkom
 
2017

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini