Analisis dan Implementasi Cache Replacement dengan Skema DEWMA pada Mobile Database

Raden Asri Melinda Hakim

Informasi Dasar

113090202
005.757 5
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Cache adalah tempat penyimpanan sementara yang digunakan untuk menyimpan data yang sering diakses. Penggunaan cache dapat mempercepat pengaksesan data, namun, cache yang terlalu besar dianggap tidak efisien. Hal ini sangat dirasakan pada perangkat mobile yang memiliki memory lebih terbatas. Memory yang terbatas dan ukuran cache yang terbatas menyebabkan user tidak dapat menyimpan semua objek yang sering diakses. Saat cache penuh, cache harus memilih objek mana yang akan diganti dengan objek yang baru disebut juga cache replacement. DEWMA (Dynamic Exponentially Weighted Moving Average of Durations (DEWMA)dianggap sebagai metode cache replacment yang efisien untuk menentukan objek mana yang akan diganti. Skema DEWMA dapat menghitung durasi sebuah objek yang tersimpan dalam cache. Pada perhitungan durasi, terdapat atribut bobot (?) yang menentukan prioritas objek pada skema, apakah akan memprioritaskan objek yang baru diakses atau yang sudah lama disimpan dalam cache. Hal inilah yang membuat skema DEWMA dapat menjamin penyimpanan objek yang paling sering digunakan oleh user dalam cache sehingga waktu respon dan cache hit ratio meningkat. mobile database, cache replacement,DEWMA, prioritas bobot (?)

Subjek

ANALYSIS
 

Katalog

Analisis dan Implementasi Cache Replacement dengan Skema DEWMA pada Mobile Database
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Raden Asri Melinda Hakim
Perorangan
Toto Suharto, IR., MT; Alfian Akbar Gozali, ST
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2014

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini