PERANCANGAN VIDEO IKLAN LAYANAN MASYARAKAT SEBAGAI MEDIA SOSIALISASI TENTANG LAYANAN CALL CENTER 110 POLRI

WIGNYO WICAKSONO

Informasi Dasar

81 kali
16.04.2557
741.6
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Kepolisian Negara Republik Indonesia (POLRI) merupakan instansi yang dibentuk oleh negara untuk menjalankan tugas pengamanan dan pelayanan masyarakat yang tersebar secara administratif di seluruh daerah di Indonesia. Dalam pelaksanaan tugasnya, POLRI membentuk berbagai program yang salah satunya adalah program layanan call center 110 POLRI, dimana layanan tersebut difungsikan untuk dapat melayani laporan masyarakat secara cepat dalam menanggulangi keadaan-keadaan darurat yang membutuhkan adanya keberadaan petugas kepolisian dengan cepat. Disayangkan, program layanan call center 110 POLRI ini masih belum berjalan efektif sejak awal diluncurkan hingga sekarang, melihat masih kurang aktifnya masyarakat dalam memanfaatkan layanan ini. Perlu adanya sosialisasi ulang yang lebih efektif kepada masyarakat, dengan pendekatan yang lebih tepat sehingga dapat mengajak masyarakat untuk lebih pro-aktif dalam menggunakan layanan ini. Penggunaan metode wawancara, studi pustaka, dan kuesioner dilakukan untuk memperoleh informasi mengenai layanan call center 110 POLRI, serta analisis matriks perbandingan dan STP untuk mengetahui sasaran publikasi yang tepat untuk sosialisasi yang dilakukan. Sosialisasi tersebut akan dipublikasikan melalui video iklan layanan masyarakat yang nantinya dapat disebarluaskan melalui berbagai media penunjang seperti internet, media sosial, televisi, dan videotron di kota-kota besar, yang diharapkan dapat meningkatkan efektivitas sosialisasi kepada khalayak luas sehingga fungsi dari layanan call center 110 POLRI dapat berjalan sesuai yang diharapkan.

Subjek

VIDEOGRAPHY
 

Katalog

PERANCANGAN VIDEO IKLAN LAYANAN MASYARAKAT SEBAGAI MEDIA SOSIALISASI TENTANG LAYANAN CALL CENTER 110 POLRI
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

WIGNYO WICAKSONO
Perorangan
ANDREAS RIO ADRIYANTO
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2016

Koleksi

Kompetensi

  • SD113022 - PENGANTAR DAN PROSES KOMUNIKASI
  • SD221053 - TIPOGRAFI
  • SD321112 - DASAR KOMPUTER MULTIMEDIA
  • SD413073 - METODE PENELITIAN
  • SD421133 - VISUAL STORYTELLING
  • SD431023 - PERANCANGAN AUDIO VIDEO
  • MDG3D3 - PENGANTAR ANIMASI
  • MDG3G2 - KOMUNIKASI PERIKLANAN
  • MDG4A6 - STUDIO MANAJEMEN DESAIN V
  • VDG3F3 - BRANDING ACTIVATION
  • VDG4B2 - SEMINAR
  • VDG4I6 - TUGAS AKHIR/SKRIPSI
  • IEH6A3 - SEMINAR
  • CBH4K6 - SKRIPSI
  • IMI2A3 - SEMINAR
  • KHI4J4 - SKRIPSI

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini