25.06.438
005.262 - Programming in specific programming languages
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference
Wordpress
177 kali
Saat ini, Telkom University belum memiliki plugin yang mampu mengambil data ulasan secara otomatis dari Google Maps, sehingga pengelolaan konten masih dilakukan secara manual. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, dibangunlah <em>plugin</em> Auto Get Reviews yang bertujuan untuk meningkatkan efisiensi pengelolaan konten dan kinerja <em>website</em> Telkom University melalui optimalisasi <em>platform</em> Wordpress. Salah satu fitur utamanya adalah Get Data, yang berfungsi untuk mengambil dan menyaring data ulasan dari Google Maps dengan rating bintang 4 dan 5 secara otomatis di kawasan Telkom University melalui integrasi Google API dan Google Place ID. Proyek ini dikerjakan selama magang dua semester di Direktorat Pusat Teknologi Informasi (PuTI) Telkom University melalui tahapan analisis, perancangan, pengembangan menggunakan PHP dan MySQL, integrasi API, serta pengujian <em>usability testing </em>dan <em>functional testing</em>. <em>Tools</em> yang digunakan adalah Wordpress, Visual Studio Code, PhpMyAdmin, dan Draw.io. Hasil pengujian menunjukkan bahwa fitur Get Data berjalan sesuai harapan dan dapat diterima dengan baik oleh pihak admin, sehingga diharapkan mampu meningkatkan efektivitas pengelolaan konten secara berkelanjutan.<br /> <br /> Kata Kunci: Plugin Wordpress, Get Data, Google Maps, PHP, MySQL, Telkom University<br />
Tersedia 1 dari total 1 Koleksi
| Nama | FEBY IRMAYANA |
| Jenis | Perorangan |
| Penyunting | Cahyana |
| Penerjemah |
| Nama | Universitas Telkom, D3 Rekayasa Perangkat Lunak Aplikasi |
| Kota | Bandung |
| Tahun | 2025 |
| Harga sewa | IDR 0,00 |
| Denda harian | IDR 0,00 |
| Jenis | Non-Sirkulasi |