Informasi Umum

Kode

25.04.756

Klasifikasi

000 - General Works

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Skripsi

Dilihat

44 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Pertumbuhan penduduk yang pesat dan keterbatasan lahan pertanian di wilayah perkotaan menjadi tantangan utama dalam memenuhi kebutuhan pangan secara berkelanjutan. Budidaya lobster air tawar (<em>Cherax quadricarinatus</em>) dan tanaman pakcoy (<em>Brassica rapa</em>) melalui sistem akuaponik menawarkan solusi inovatif, namun masih menghadapi kendala dalam hal pengelolaan kualitas air, efisiensi pemberian pakan, serta pemantauan lingkungan yang masih dilakukan secara manual. Keterbatasan ini dapat menghambat produktivitas dan meningkatkan risiko kegagalan panen. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengimplementasikan sistem akuaponik berbasis <em>Internet of Things</em> (<em>IoT</em>) yang dapat mengintegrasikan pemantauan kualitas air secara <em>real-time</em>, sistem pemberian pakan otomatis, serta filtrasi alami menggunakan tanaman pakcoy. Integrasi <em>IoT</em> memungkinkan pengendalian parameter penting seperti suhu, pH, dan ketinggian air, sehingga menciptakan kondisi optimal bagi pertumbuhan l

  • BAK1CAB2 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN KOMPUTER
  • BAK4LGB3 - CAD/CAM

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama ACHMAD DZULFIQAR ATHALLAH
Jenis Perorangan
Penyunting Aswan Munang, Aiza Yudha Pratama
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Teknik Industri - Kampus Purwokerto
Kota Bandung
Tahun 2025

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi