Informasi Umum

Kode

24.04.4210

Klasifikasi

000 - General Works

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Advertising

Dilihat

55 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Sepeda motor masih menjadi pilihan utama yang sangat popular bagi masyarakat di perkotaan seperti halnya yang terjadi di Kota Makassar, masih menjadikan sepeda motor sebagai kendaraan yang paling banyak digunakan dalam berkegiatan sehari-hari. Pemerintah Indonesia juga telah menerbitkan Perpres No 55 Tahun 2019 tentang Percepatan Program Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai, Pemerintah juga memberikan subsidi senilai Rp 7 juta untuk pembelian motor listrik dengan tingkat komponen dalam negeri (TKDN) minimal 40%. Dengan fenomena yang ada seperti udara makin tercemar, pemanasan global, kelangkaan BBM, dan program pemerintah ini menjadi momentum yang sangat tepat untuk lebih mengenal dan beralih ke motor listrik. United E-Motor sebagai salah satu produsen motor listrik hadir untuk memberikan alternatif solusi berkendara yang lebih ekonomis dan memberikan dampak baik bagi lingkungan. Metode yang digunakan meliputi wawancara, kuesioner, observasi, dan analisis perbandingan. Berdasarkan data yang telah didapatkan, saat ini memang motor listrik belum menjadi hal yang lumrah bagi masyarakat Kota Makassar, karena motor listrik merupakan hal yang baru bagi sehingga masih ragu untuk membeli dan menjadi pilihan utama masyarakat. Maka dari itu, dibuatlah perancangan promosi ini sebagai upaya memperbesar peluang masyarakat aware dengan United E-Motor.<br /> <br /> Kata Kunci : Promosi, Motor Listrik, Perancangan, United E-Motor

  • DCI4E6 - TUGAS AKHIR/SKRIPSI (SMSTR 7/8)

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama AHMAD RAIHAN MUSYARI
Jenis Perorangan
Penyunting Samsul Alam, Putu Raka Setya Putra
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual
Kota Bandung
Tahun 2024

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi