Informasi Umum

Kode

23.04.3322

Klasifikasi

1000 - ilmu komunikasi

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Ilmu Komunikasi

Dilihat

243 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

<p>Standarisasi akan penampilan fisik hingga saat ini semakin mempengaruhi pembentukan dan perkembangan citra tubuh seseorang, terutama kaum perempuan. Fenomena inni dapat mengubah persepsi seseorang akan citra tubuhnya sebagai suatu bentuk tuntutan untuk tampil dengan representasi yang sesuai di hadapan publik. Penelitian ini menggunakan metode deksriptif kuantitatif untuk mengetahui ada atau tidaknya pengaruh persepsi mahasiswi Telkom University sebagai variabel X terhadap citra tubuh pribadi sebagai variabel Y. Berdasarkan hasil uji analisis deskriptif didapatkan nilai signifikansi yaitu 0,000<0,05 atau t<sub>hitung</sub> sebesar 8,387>t<sub>tabel</sub> sebesar 1,660 dan nilai yang diberikan dalam penelitian ini dapat membuktikan bahwa H<sub>0</sub> ditolak dan H<sub>1 </sub>diterima artinya dapat dinyatakan bahwa adanya pengaruh secara signifikan dari persepsi mahasiswi Telkom University terhadap citra tubuh pribadi. Dengan artian, terdapat pengaruh variabel X yaitu persepsi mahasiswi Telkom University terhadap variabel Y yaitu citra tubuh pribadi. Hasil perhitungan dalam uji koefisiensi determinasi mengatakan bahwa persepsi Telkom University mempengaruhi citra tubuh pribadi sebesar 41,8%.</p>

<p><strong>Kata Kunci</strong> : Persepsi, Citra Tubuh, Mahasiswi, Telkom University</p>

  • KII3G3 - GENDER, FEMINISME, DAN MEDIA
  • SK311032 - PSIKOLOGI KOMUNIKASI

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama AZZAHRA SALSABILA DASKA
Jenis Perorangan
Penyunting Roro Retno Wulan
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Ilmu Komunikasi
Kota Bandung
Tahun 2023

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi