Informasi Umum

Kode

112990018

Klasifikasi

658.3 - Personnel management

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Human Resources

Dilihat

42 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

<font face="Times New Roman" size="3"> <p align="left">Dalam era globalisasi ini perubahan-perubahan terjadi dengan sangat cepat, demikian</p> <p align="left">pula halnya dengan dunia industri. Hanya perusahaan yang memiliki kinerja yang baik yang</p> <p align="left">mampu menghadapi perubahan yang terjadi secara terus menerus yang mampu bersaing dan</p> <p align="left">berkembang. Kemampuan perusahaan untuk beradaptasi dan menyikapi perubahan tersebut</p> <p align="left">merupakan salah satu daya saing perusahaan. Salah satu elemen yang menjadi kunci</p> <p align="left">keberhasilan suatu perusahaan dalam mengantisipasi dan menyikapi perubahan tersebut adalah</p> <p align="left">faktor sumber daya manusia. Karena itu pengelolaan sumber daya manusia merupakan faktor</p> <p align="left">yang perlu mendapat perhatian khusus dalam mencapai kinerja perusahaan yang baik.</p> <p align="left">Menyadari begitu besarnya pengaruh pegawai terhadap perusahaan maka sangat penting bagi</p> <p align="left">pihak manajemen untuk memahami faktor-faktor yang mampu meningkatkan kepuasan kerja</p> <p align="left">pegawai.</p> <p align="left">Penelitian dilakukan di PT.Yamaha Indonesia Motor Mfg. Dalam penelitian ini,</p> <p align="left">dilakukan identifikasi varibel-variabel yang mempengaruhi kepuasan kerja pegawai.</p> <p align="left">Pengumpulan data primer dilakukan dengan menyebarkan kuisioner kepada responden.</p> <p align="left">Penyebaran kuisioner dilakukan dengan cara sensus, yang berarti kuisioner tersebut disebarkan</p> <p align="left">kepada semua pegawai.</p> <p align="left">Pengukuran kepuasan kerja pegawai dilakukan dengan menggunakan Employee</p> <p align="left">Satisfaction Index (ESI). Untuk mengetahui kesenjangan antara tingkat kepentingan dan</p> <p align="left">kepuasan pegawai terhadap suatu variabel digunakan Analisis Gap, dan untuk menentukan</p> <p align="left">variabel kepuasan kerja yang harus mendapatkan prioritas perbaikan digunakan Analisis Peta</p> <p align="left">Kuadran.</p> <p align="left">Hasil penelitian menunjukkan bahwa indeks kepuasan kerja pegawai PT.Yamaha</p> <p align="left">Indonesia Motor secara keseluruhan yaitu sebesar 63.509%, yang berarti tingkat kepuasan</p> <p align="left">pegawai terhadap aspek-aspek kerja perusahaan sudah baik. Dibandingkan dengan dinas bagian</p> <p align="left">lainnya, Dinas Bagian Logistik memiliki tingkat kepuasan tertinggi dengan indeks kepuasan</p> <p align="left">sebesar 66.520%. Jika dilihat dari nilai rata-rata gap yang secara keseluruhan masih negative,</p> <p align="left">berarti masih terdapat variabel dimensi kerja yang harus diperbaiki untuk dapat memenuhi</p> <p align="left">harapan pegawai.</p> </font> Employee Satisfaction Index, Pengukuran Kepuasan Kerja Karyawan

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama LODY AZMI
Jenis Perorangan
Penyunting Sri Widaningrumi, IR. MT.; Rd. Rohmat, ST.
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom
Kota Bandung
Tahun 2005

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi