Knowledge Graph Visualization untuk Data Semi Terstruktur - Dalam bentuk buku karya ilmiah

ARBRIAN SATRIA HANANDA

Informasi Dasar

24.04.1167
001.64
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Knowledge graph yang juga dikenal sebagai semantic network merupakan salah satu metode pengolah informasi yang digunakan untuk data science, dimana graph yang dihasilkan berisikan node yang merepresentasikan objek, tempat ataupun seseorang dan edge yang menjelaskan relasi dari setiap node tersebut. Knowledge graph banyak digunakan pada berbagai domain karena kebutuhan terhadap analisis data kian meningkat seiring dengan pertumbuhan teknologi. Data semi terstruktur merupakan merupakan data yang memiliki karakteristik dari data terstruktur dan data tidak terstruktur yang mana dapat digambarkan sebagai sebuah kumpulan data tidak memiliki format yang rapi, data terstruktur merupakan data yang memiliki skema ER diagram dengan data sedangkan data tidak terstruktur hanya memiliki data sehingga kita harus benar-benar menggali skema dari datanya. Data semi terstruktur dapat ditampilkan dalam bentuk tabel, chart, histogram, dan diagram-diagram lain tetapi akan tetap menampilkan beberapa data null pada datanya. Skenario pengujian yang dilakukan adalah dengan menggunakan Knowledge Graph karena pada knowledge graph hanya terdapat node dan edge sehingga data null tidak akan masuk.

Subjek

DATA SCIENCE
 

Katalog

Knowledge Graph Visualization untuk Data Semi Terstruktur - Dalam bentuk buku karya ilmiah
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ARBRIAN SATRIA HANANDA
Perorangan
Kemas Rahmat Saleh Wiharja
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Informatika
Bandung
2024

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini