Status Karyawan Sukses Jadi Juragan

Amir Hamzah

Informasi Dasar

13.01.310
650.1
Buku - Circulation (Dapat Dipinjam)
14 A

Berbicara soal pendapatan, banyak orang yang terjebak dalam rat race-perlombaan tikus. Berapapun besar pendapatan yang diraih, mereka tak pernah menjadi kaya. Itu karena semakin besar pendapatan mereka, semakin besar pula pengeluarannya. Hasilnya, banyak karyawan yang bergaji besar tapi belum memiliki kebebasan finansial.

Buku ini menjadi jawaban betapa Anda dapat memiliki kebebasan finansial meski berstatus karyawan. Memperoleh penghasilan tambahan dan meningkatkan pundi-pundi keuangan di luar penghasilan tetap. Anda dapat memulainya dengan menjalankan bisnis tanpa harus menggangu kinerja sebagai karyawan.

Inilah saatnya Anda menjalankan autopilot business, yakni bisnis yang dapat berjalan sendiri tanpa Anda harus terlibat langsung. Di dalam buku ini dijelaskan dengan gambling bagaimana Anda dapat mendelegasikan bisnis pada orang lain, mulai dari memperiapkan jenis bisnis, merencanakan perolehan modal, mendapatkan sumber daya, memilih tempat usaha, hingga memasarkan produk.

Terlebih lagi, setiap pembahasan dijabarkan dalam bentuk contoh riil berdasarkan pengalaman nyata sehingga Anda dapat dengan mudah mengikuti dan mempraktikkannya. Tak ketinggalan, berbagai business wisdom dipaparkan pula untuk menjadi guidance dalam menjalankan bisnis Anda.

Bagi Anda yang ingin menjadi pewirausaha tanpa harus melepaskan status karyawan, wajib membaca buku ini!

Subjek

SUCCESS IN BUSINESS
ENTREPRENEURSHIP, MOTIVATION-PSYCHOLOGY

Katalog

Status Karyawan Sukses Jadi Juragan
978-979-799-228-4
vii,205p.; il.; 21cm
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 1.000
Ya

Pengarang

Amir Hamzah
Perorangan
Lukito AM, Ahmad Mustafa, Riri Oktriani
 

Penerbit

TransMedia
Jakarta
2013

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini