ANALISIS PERFORMANSI ALGORITMA QOS AWARE RESOURCE ALLOCATION UNTUK SISTEM KOMUNIKASI DEVICE TO DEVICE

SARAH DHIA AMANI

Informasi Dasar

110 kali
20.04.222
621.382
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Perkembangan teknologi Information and Communication Technology (ICT) yang semakin cepat membuat komunikasi kini bisa semakin lebih mudah, cepat, dan efektif diiringi dengan peningkatan jumlah pengguna seluler yang menyebabkan kepadatan trafik komunikasi dalam jaringan seluler juga semakin meningkat. Untuk mengatasi kepadatan trafik komunikasi dalam jaringan seluler tersebut, Tugas Akhir ini mengusulkan penggunaan sistem komunikasi Device-to Device (D2D). Komunikasi D2D ialah salah satu fitur dalam teknologi 5G yang membuat komunikasi dapat dilakukan langsung antara dua pengguna ponsel tanpa melalui evolved Node B (eNB) sehingga bisa menurunkan kepadatan trafik komunikasi, meningkatkan efisiensi energi, dan meningkatkan spectral efficiency. Namun, penggunaan sistem komunikasi ini mempunyai kelemahan yaitu timbulnya interferensi terhadap komunikasi telepon seluler dari Base Transceiver Station (BTS). Tugas Akhir ini melakukan pemodelan dan analisis menggunakan algoritma heuristik QoS-Aware Resource Allocation (QARA) untuk mengalokasi kanal dan pemilihan mode komunikasi agar dapat,meningkatkan throughput untuk pengguna komunikasi D2D, dan menjamin QoS dari pengguna komunikasi selular dan komunikasi D2D. Hasil akhir dari penelitian ini adalah Algoritma QoS Aware Resource Allocation (QARA) terbukti dapat digunakan untuk mengalokasikan kanal dan meminimalisasi interferensi. Hal ini ditandai dengan hasil analisis yang menghasilkan parameter performansi yang lebih baik pada hal sum rate, spectral efficiency, throughput,dan energy efficiency.

. Kata Kunci: Device-to-Device (D2D), QoS-Aware Resource Allocation (QARA) algorithm, Signal to Interference plus Noise Ratio (SINR), Throughput

Subjek

Telecommunications-transmision lines
 

Katalog

ANALISIS PERFORMANSI ALGORITMA QOS AWARE RESOURCE ALLOCATION UNTUK SISTEM KOMUNIKASI DEVICE TO DEVICE
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

SARAH DHIA AMANI
Perorangan
NACHWAN MUFTI A., VINSENSIUS SIGIT W.
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Teknik Telekomunikasi
Bandung
2020

Koleksi

Kompetensi

  • FEH1H3 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN B
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1B2 - BAHASA INGGRIS I
  • LUH2C2 - BAHASA INGGRIS II
  • TTH2A3 - JARINGAN DAN TEKNIK PENYAMBUNGAN TELEKOMUNIKASI
  • TTH3D3 - PEMROGRAMAN BERBASIS OBJEK
  • TTH1A2 - PENGENALAN TEKNIK TELEKOMUNIKASI
  • FEH4A2 - PENULISAN KARYA ILMIAH DAN PROPOSAL
  • TTH4I3 - REKAYASA RADIO
  • TTH3A4 - SISTEM KOMUNIKASI
  • TTH4A3 - SISTEM KOMUNIKASI NIRKABEL
  • TTH4B4 - TUGAS AKHIR
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • LUH1A2 - BAHASA INDONESIA
  • DPH1F4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
  • DPH1F4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
  • ISH1E3 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN A
  • FEH1H3 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN B
  • FEH1H3 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN B
  • FEH1H3 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN B
  • DPH1B4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN KOMPUTER
  • DCH1F4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN LANJUT
  • CCH1A4 - DASAR ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
  • CCH1A4 - DASAR ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
  • CCH1A4 - DASAR ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
  • ISH1F1 - PRAKTIKUM ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN A
  • FEH1I1 - PRAKTIKUM ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN B
  • FEH1I1 - PRAKTIKUM ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN B
  • FEH1I1 - PRAKTIKUM ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN B
  • FEH1I1 - PRAKTIKUM ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN B
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1F2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • EAI1O2 - BAHASA INDONESIA
  • VSI1A4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN KOMPUTER
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • VKI1E4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
  • VKI1J4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN LANJUT
  • UKI3C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • VAI1A4 - ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • TTI1A2 - PENGENALAN TEKNIK TELEKOMUNIKASI
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • TTI4Q3 - REKAYASA RADIO
  • TUI4B4 - TUGAS AKHIR
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI2C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI2C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA
  • UKI1C2 - BAHASA INDONESIA

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini