113051089
005.1 - Computer programming
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference
Informatika Teori Dan Pemrograman
300 kali
ABSTRAKSI: Watermarking adalah penggabungan kriptografi dan steganografi yang memanfaatkan kekurangan-kekurangan sistem indera manusia. Hal ini bertujuan untuk melindungi kepemilikian atas suatu file dengan melakukan penyisipan sesuatu yang dapat menjadi bukti siapa pemilik file tersebut. <br> Tugas akhir ini mengimplementasikan dan menganalisis perbandingan Watermarking Menggunakan Dual Tree Complex Wavelet Transform (DT-CWT) dengan Singular Value Decomposition (SVD) yang diterapkan pada Watermark Image. Tugas akhir ini menganalisis nilai PSNR antara citra watermark dengan hasil ekstrasi citra ter-watermark. <br> Nilai PSNR antara citra host dan citra ter-watermark yang dihasilkan DT-CWT memiliki nilai yang lebih tinggi dibandingkan dengan DWT karena DT-CWT bagus dalam shift invariance, bagus dalam directional selectivity, memiliki redudansi yang sangat sedikit, dan algoritma perhitungan yang sedikit.<br>Kata Kunci : watermarking image, Dual Tree – Complex Wavelet Transform, Discrete Wavelet Transform, Singular Value DecompositionABSTRACT: Watermarking is the incorporation of cryptography and steganography that make use of the deficiencies of the human sensory system. It aims to protect the ownership of a file by inserting something that could be evidence of who owns the file. <br> The final task is to implement and analyze the comparison of watermarking on grayscale images with a binary image of Dual Tree - Complex Wavelet Transform (DT-CWT) - Singular Value Decomposition (SVD) with the Discrete Wavelet Transform (DWT) - Singular Value Decomposition (SVD). The final task is to analyze the correlation between the results of extraction of the watermark image was watermarked image. <br> PSNR values between host image and watermark image was generated DT-CWT has higher value than the DWT since DT-CWT has good shift invariance, good directional selectivity, has very little redundancy, and a little calculation algorithm.Keyword: watermarking image, Dual Tree – Complex Wavelet Transform, Discrete Wavelet Transform, Singular Value Decomposition
Tersedia 1 dari total 1 Koleksi
| Nama | Tessar Febri Guntoro |
| Jenis | Perorangan |
| Penyunting | Adiwijawa, Ema Rachmawati |
| Penerjemah |
| Nama | Universitas Telkom |
| Kota | Bandung |
| Tahun | 2012 |
| Harga sewa | IDR 0,00 |
| Denda harian | IDR 0,00 |
| Jenis | Non-Sirkulasi |