Informasi Umum

Kode

14.37.001

Klasifikasi

C -

Jenis

Case Study Mahasiswa

Subjek

Business-information Management

No. Rak

Dilihat

78 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Sumber Daya Manusia merupakan sumber daya penting dalam suatu perusahaan. Aset berharga yang sepatutnya setiap perusahaan maintain ini memegang peranan penting untuk mencapai tujuan perusahaan. Performansi kerja baik dari sumber daya manusia ini dapat membuat peluang perusahaan mencapai tujuan semakin besar. Knowledge Management dipercaya dapat meningkatkan performansi kerja sumber daya manusia. Dan dalam proposal thesis yang penulis angkat ini menganalisis pengaruh knowledge management terhadap performansi kerja sumber daya manusia khususnya di perusahaan ICT Indonesia. Disajikan pula dua paper sebagai bahan pelengkap proposal thesis ini yang pada akhirnya penulis akan melakukan mapping paper di akhir tulisan ini.

  • BT442 - Business Information Management

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama MOHAMMAD RIZAL GAFFAR
Jenis Perorangan
Penyunting Nyoman Bogi Aditya Karna
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom
Kota Bandung
Tahun 2014

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi

Download / Flippingbook