25.04.584
000 - General Works
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference
Machine Learning
125 kali
Kepribadian mencerminkan pola pikir, emosi, dan perilaku individu, dan salah satu model yang digunakan untuk menganalisisnya adalah <em>Big</em> <em>Five</em> <em>Personality</em>, yang terdiri dari lima dimensi utama yaitu <em>Openness</em>, <em>Conscientiousness</em>, <em>Extraversion</em>, <em>Agreeableness</em>, dan <em>Neuroticism</em>. Penelitian ini bertujuan untuk mengklasifikasikan kepribadian <em>Big</em> <em>Five</em> menggunakan data dari media sosial X dengan metode RoBERTa. Kendala utama dalam penelitian ini adalah keterbatasan <em>dataset</em> yang hanya mencakup 381 pengguna serta ketidakseimbangan distribusi data antar label, yang memengaruhi akurasi prediksi.<br /> Untuk mengatasi masalah ini, digunakan teknik <em>Random</em> <em>Oversampling</em> dan <em>Easy</em> <em>Data</em> <em>Augmentation</em> untuk menyeimbangkan dan memperkaya data. Model diuji dengan dua jenis <em>preprocessing</em>, yaitu <em>Half</em> <em>Preprocessing</em> dan <em>Full</em> <em>Preprocessing</em>, serta <em>tuni
Tersedia 1 dari total 1 Koleksi
Nama | SACHRA RAMADHAN |
Jenis | Perorangan |
Penyunting | Warih Maharani |
Penerjemah |
Nama | Universitas Telkom, S1 Informatika |
Kota | Bandung |
Tahun | 2025 |
Harga sewa | IDR 0,00 |
Denda harian | IDR 0,00 |
Jenis | Non-Sirkulasi |