Informasi Umum

Kode

24.04.5775

Klasifikasi

004.6 - Interfacing and communications

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

React

Dilihat

88 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

<meta charset="utf-8" /> <p dir="ltr"><b id="docs-internal-guid-768ea5da-7fff-e8e7-8afb-ff2d9e9a5fcc">Keberhasilan analisis kebutuhan sangat bergantung pada kemampuan pewawancara dalam berkomunikasi selama proses elisitasi dengan pengguna, dimana pemahaman yang mendalam terhadap teknik, proses dan pengetahuan mengenai permasalahan yang dihadapi menjadi faktor utama dalam meraih keberhasilan tersebut. Oleh karena itu dikembangkan aplikasi berbasis web Elicitation Tools, yang bertujuan membantu analisis sistem dalam melaksanakan proses elisitasi sesuai dengan praktik terstruktur.</b></p>

<p dir="ltr"><b id="docs-internal-guid-768ea5da-7fff-e8e7-8afb-ff2d9e9a5fcc">Dalam berjalanya aplikasi berbasis web, web browser akan menggunakan Hypertext Markup Language (HTML) dalam memperbarui setiap Document Object Model (DOM) yang diproses, hal ini ini meliputi proses terjadinya perubahan pada layar setiap kali pengguna melakukan interaksi pada aplikasi. Akan tetapi semua proses tersebut akan menimbulkan masalah pada website dinamis yang melibatkan banyak interaksi dari sisi client maupun server, dimana web browser akan melakukan pemuatan ulang pada seluruh kode yang membuat website berjalan dengan lambat.</b></p> <b id="docs-internal-guid-768ea5da-7fff-e8e7-8afb-ff2d9e9a5fcc">ReactJS merupakan User Interface (UI) library JavaScript yang dikembangan dengan tujuan untuk menyederhanakan pembuatan aplikasi yang interaktif, dimana hal ini dapat mempermudah perancangan antarmuka yang kompleks dengan kinerja yang tinggi. Selain itu penggunaan ReactJS juga dapat meminimalisir penggunaan DOM pada aplikasi. Kesimpulanya dengan menggunakan ReactJS, diharapkan dapat meningkatkan performa pada aplikasi, sehingga aplikasi dapat berjalan secara optimal.</b>

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama KEVIN FEBRIAN
Jenis Perorangan
Penyunting Mira Kania Sabariah, Sri Widowati
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Rekayasa Perangkat Lunak
Kota Bandung
Tahun 2024

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi

Download / Flippingbook