Informasi Umum

Kode

24.01.994

Klasifikasi

621.382 - Artificial intelligence, Big data. Electrical engineering.

Jenis

Buku - Circulation (Dapat Dipinjam)

Subjek

Kecerdasan Buatan

No. Rak

12b

Dilihat

77 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Perkembangan teknologi informasi yang semakin berkembang membuat kehidupan semakin mudah, dengan hadirnya kecerdasan buatan yang dapat membantu manusia dalam berbagai bidang kehidupan. Kecerdasan Buatan dikenal dengan nama Artificial Intelligence (AI) adalah teknologi utama dibalik revolusi industri 4.0 yang telah membawa perubahan besar yang biasanya didefinisikan sebagai studi tentang sistem pintar yang dapat melakukan aktivitas atau menyelesaikan tugas yang membutuhkan tingkat kepintaran seperti layaknya manusia. Sama seperti revolusi industri sebelumnya, AI juga mempunyai dampak yang sangat signifikan pada produktivitas industri.

Revolusi AI telah mengubah cara pengumpulan dan pemrosesan data secara fundamental, selain juga mentransformasi aspek bisnis pada berbagai industri. Secara umum, sistem AI didukung oleh 3 hal penting yakni; Domain Knowledge, Penghasilan Data, dan Pembelajaran Mesin (Machine Learning). Domain Knowledge mengacu pada pemahaman dan keahlian untuk mengetahui mengapa dan bagaimana kita harus melakukan suatu pekerjaan. Aspek data mengarah kepada proses persiapan database yang dibutuhkan yang akan diintegrasikan dengan algoritma pembelajaran. Machine learning dibutuhkan untuk mendeteksi pola dalam data.? Kesadaran mengenai pentingnya AI dapat menciptakan inovasi guna mempermudah pekerjaan manusia. AI beroperasi dengan suatu algoritma yang dapat menganalisis data dalam jumlah besar, memproses data secara cepat dan berulang, dan mempelajari pola data secara otomatis. AI juga memainkan peranan yang sangat penting khususnya dalam sektor industri. Karena AI dapat dimanfaatkan untuk meningkatkan kolaborasi, otomasi, produktivitas, dan kemampuan analisis data. Sehingga memungkinkan pelaku industri untuk tetap terdepan. Masyarakat Indonesia saat ini telah memasuki era revolusi industri ke-4 atau dikenal dengan nama “Industri 4.0” yang menandai terjadinya era “Industri 4.0” ini adalah banyakanya penggunaan mesin-mesin yang terintegrasi oleh jaringan internet atau yang biasa dikenal dengan “internet of things”, Dengan sudah memasuki era “Industri 4.0” ini, menjadi sangat penting bagi kita untuk memahami, menguasai bidang kecerdasan buatan khususnya generasi-generasi muda atau generasi-generasi millennials menjadi angkatan kerja yang kompetitif, produktif, dan inovatif di sepanjang era saat ini.621.382 KEC k

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama Muhammad Zarlis; Elviwani; Ami Dilham; Relita ; Verdi Yasin
Jenis Perorangan
Penyunting
Penerjemah

Penerbit

Nama Mitra Wacana Media
Kota Jakarta
Tahun 2022

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 1.000,00
Jenis Sirkulasi

Download / Flippingbook