Informasi Umum

Kode

24.04.367

Klasifikasi

004.11 - Digital Computer/Komputer Digital

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Consumer Behavior, Digital Marketing,

Dilihat

32 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

<p>Perkembangan teknologi informasi mendorong perbankan dalam melakukan digitalisasi, contohnya aplikasi <em>mobile banking</em>. Meskipun demikian, ketidakseimbangan antara penyebaran akses internet, infrastruktur dan tingkat pendidikan masyarakat berpengaruh pada penggunaan layanan <em>mobile banking</em>.</p>

<p>Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui apakah masih terdapat kesenjangan digital dalam penggunaan aplikasi<em> mobile banking</em> di Kabupaten Subang pada perspektif <em>non-user</em>. Penelitian ini juga mengkaji terkait partisipasi masyarakat terhadap aplikasi <em>mobile banking</em>.</p>

<p>Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik analisis SEM-PLS yang diolah pada <em>software</em> WarpPLS versi 8.0. Pengumpulan sampel penelitian ini termasuk <em>non-probability</em> <em>sampling</em> dengan jenis <em>purposive sampling</em> pada 212 responden. Hasil pada penelitian ini, menjelaskan bahwa tidak terdapat kesenjangan digital dalam penggunaan layanan mobile banking di Kabupaten Subang karena kelima variabel laten berpengaruh positif dan signifikan. Harapannya setelah adanya penelitian ini dapat membantu pemerintah dalam menentukan kebijakan terkait pembangunan infrastruktur jaringan serta bekerjasama dengan pihak perbankan dalam menyelenggarakan sosialisasi terkait <em>mobile banking</em> sebagai upaya peningkatan ekonomi digital.</p>

<p style="margin-left:5.1pt;"> </p>

<p><strong>Kata Kunci: </strong>Kesenjangan Digital, <em>Mobile Banking</em>, Perilaku Konsumen</p>

<p> </p>

<p align="left"> </p>

  • EBI4Q4 - SKRIPSI

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama MELVA MELLINDA
Jenis Perorangan
Penyunting Refi Rifaldi Windya Giri
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Manajemen (Manajemen Bisnis Telekomunikasi & Informatika)
Kota Bandung
Tahun 2024

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi