Informasi Umum

Kode

23.04.6381

Klasifikasi

338.76 - Business enterprises by industry, specific individual business enterprises, biographic of entrepreneurs in specific fields

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Business & Economics, Business Administration,

Dilihat

19 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

<p>Bidang usaha mikro telah berkembang menjadi salah satu area kunci bagi ekspansi ekonomi Indonesia, salah satunya di bidang pakaian jadi. Jumlah industri pakaian jadi yang besar menciptakan persaingan yang ketat sehingga mendorong mereka untuk berinovasi pada produknya. Penelitian ini fokus pada menguji elemen-elemen model bisnis yang diprioritaskan. Validasi model bisnis ini dilakukan untuk mengembangkan produk usaha mikro Auleea.os yang bergerak di bidang pakaian jadi. Penelitian studi kasus dengan pendekatan kualitatif digunakan sebagai strategi penelitian. Wawancara dan observasi akan digunakan sebagai teknik pengumpulan data dalam penelitian. Untuk memvalidasi nilai-nilai yang relevan, informasi yang diperoleh dari wawancara dan observasi akan dianalisi melalui pengujian ide bisnis. Analisis ini akan digunakan untuk memberikan rekomendasi dan tindakan lanjut dalam pengenbangan usaha mikro Auleea.os. Proses validasi utama akan dilakukan pada hipotesishipotesis model bisnis yang diprioritaskan ditunjukkan dengan tingginya dampak dan kurangnya bukti pendukung. Hasil penelitian menunjukkan ide model bisnis baru yang digunakan oleh Auleea.os telah dinyatakan valid serta dapat memenuhi kebutuhan dan keinginan konsumen potensial. Pada penelitian selanjutnya yang serupa diharapkan dapat menggunakan penelitian ini sebagai acuan referensi. Hasil temuan dari analisis ini digunakan untuk membantu memberikan masukan dalam pembuatan produk bisnis Auleea.os.</p>

  • EBI4J4 - VALIDASI MODEL BISNIS

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama LUVITA PUTERI JAMILAH
Jenis Perorangan
Penyunting Astri Ghina
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Manajemen (Manajemen Bisnis Telekomunikasi & Informatika)
Kota Bandung
Tahun 2023

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi