Informasi Umum

Kode

23.01.888

Klasifikasi

658.809 - Services marketing

Jenis

Buku - Circulation (Dapat Dipinjam)

Subjek

Service Marketing

No. Rak

22

Informasi Lainnya

Abstraksi

Pada saat sekarang, jasa sudah mendominasi ekonomi dunia dan semakin berkembang pesat. Teknologi berkembang secara dramatis. Perusahaan Industri mungkin akan semakin menurun dengan munculnya model bisnis yang lebih mengarah ke jasa. Oleh sebab itu, buku Pemasaran Jasa Abad 21 ini akan membahas tentang berbagai konsep dan permodelan yang berkembang khususnya pada sektor jasa.

Beberapa materi yang akan dikupas pada buku ini diantaranya tentang perspektif baru pemasaran pada sektor jasa, menjelaskan perilaku konsumen dan pemosisian jasa, marketing mix tradisional, marketing mix jasa – perluasan, menyeimbangkan permintaan dan kapasitas produksi, membangun relationship dan loyalitas, meningkatkan kualitas pelayanan dan produktivitas, mengatasi komplain dan pemulihan pelayanan serta dampak dari pelayanan berkualitas.

Koleksi & Sirkulasi

Seluruh 25 koleksi sedang dipinjam

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama Kaswan
Jenis Perorangan
Penyunting
Penerjemah

Penerbit

Nama Yrama Widya
Kota Bandung
Tahun 2023

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 1.000,00
Jenis Sirkulasi

Download / Flippingbook